Ya Rabb, getaran itu begitu dasyat q rasakan, apakah ini getaran yang timbul karena q pernah ada di tempat yang sama dengannya, bahkan makan,minum, bernafas dan berbagai proses yang q alami pun dari tempat yang sama dengan yang ia alami. Ya Rabb ikatan itu begitu kuat, ikatan yang insyaALLOH kekal abadi, bahkan mungkin hingga di akhirat kelak. Dan kini ujian ikatan itu tiba, ujian yang harus kami alami dan selesaikan dengan penuh prasangka baik pada-MU. Ujian yang akan menjadikan kami semakin dewasa, bijaksana dan tegar dalam menghadapi hidup, ujian yang semoga semakin menjadikan kami hamba-hamba yang KAU rahmati dan ujian inilah salah satu cara-MU untuk semakin menguatkan ikatan diantara kami.
Ya Rabb, tak kuasa q menatapnya, tak sampai hati q memandangnya, ingin sekali hal itu biar q saja yang menanggungnya, ingin sekali q berteriak untuk menyampaikan padanya, ini tangan q, mari qt berbagi beban itu bersama, ini pundak q yang tersedia untuk kau menangis sekedar melepas sesak, ini punggung q telah siap untuk mu bersandar, ini tubuh q yang ingin sekali memelukmu agar rasa nyaman itu merasuk walau hanya sekejap, ini mata q yang bisa kau pakai untuk menggantikan mata yang lelah itu, ini telinga q yang siap mendengar curahan isi hatimu agar kau bisa lebih kembali bernafas lega, ini otak q yang mungkin bisa membantumu dalam menemukan solusi dari ini semua dan ini kaki q yang bisa kapan saja kau gunakan untuk mu melangkah.
Seakan video kehidupan itu kembali diputar. Terkenang sikapmu melindungi q, kau begitu gagah berdiri di garis depan untuk q. masih terbayang bagaimana perjuanganmu demi kebahagian q, kebahagian kami, begitu besar pengorbanan yang kau lakukan untuk q. lelah tak kau rasa, penat kau abaikan, sakitpun kau tak peduli, yang kau tau hanya kebahagian yang ingin kau beri untuk q, untuk kami. Bahkan di saat teman2 seusiamu sudah menikmati hidup mereka, kebahagian mereka, kau masih saja berkutat dengan perjuanganmu demi kami. Bahkan untuk sekedar menikmati sendiri hasil jerih payahmu pun, kau tak bisa.
Sekuat tenaga q tahan butiran2 bening itu agar ia tak meloncat dan mengalir bebas di depanmu. Bukan karena gengsi atau apapun, bukan…bukan itu. Q hanya tak ingin butiran2 itu semakin menyesakkanmu, walau hati q tersayat sembilu untuk menahannya. Q malu padamu, kau begitu tegar menanggung ini semua dan tetap menampilkan senyum tulusmu pada q, walau q tau ada gejolak di dadamu, sedangkan q, apa yang dapat q lakukan?, q hanya sekedar terpana menatapmu dan nyaris menambah nelangsanya dirimu. Ya Rabb, q tak boleh menangis, q tak boleh lemah didepannya, q tak boleh rapuh di hadapnnya dan q pun tak boleh jatuh di mukanya serta q pun juga harus menguatkan orang2 yang sangat q cintai. Beri q kekuatan duhai pemilik nyawa q, karena q hanya manusia biasa yang KAU anugrahi dengan tangis, sedih, lemah, jatuh, dan terpuruk. Izinkan q bisa menumpahkan semua itu pada-MU disaat segalanya tak mampu lagi q tahan, tak mampu lagi q bendung.
Ya RABB, kami tak tau, ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada-MU. Lewat untain kata sederhana yang terangkum dalam sebait doa, q titipkan matahari q pada-MU, karena tak ada penjagaan yang lebih aman selain penjagaan-MU, tak ada nikmat yang dapat dirasakannya selain nikmat dari-MU, tak ada hal yang membuatnya bahagia selain kebahagian yang KAU anugrahkan padanya, tiada daya kekuatan selain daya dan kekuatan-MU, maka kuatkanlah matahari q duhai yang Maha Kuat. Izinkanlah matahari q untuk dapat menemukan ilmu-MU atas semua pelajaran ini wahai Penguasa Ilmu, pilihlah ia sebagai salah satu hamba yang KAU rahmati dan KAU berkahi sepanjang hidupnya hingga di akhirat kelak. Ya RABB q yang Maha lembut, lembutkanlah hatinya agar selalu peka dengan segala bentuk lain dari kasih sayang-MU, jernihkanlah fikirannya agar selalu dapat menemukan hal positif dalam setiap liku kehidupan. Ya RABB q titip matahari q yang juga hamba-MU hanya pada-MU. Dekaplah ia dengan limpahan kasih sayang-MU.
Matahari q, q yakin dirimu akan lulus dengan nilai terbaik dalam ujian ikatan ini, dalam proses perbaikan diri, meski begitu letih tubuhmu dalam perjalanan, meski hujan dan badai merasuki badan, namun jiwamu harus terus bertahan karena perjalanan masih panjang. Walau tertaih kakimu berjalan, q yakin jiwa perindu syahidmu tak akan tergoyahkan. Wahai matahari q bertahanlah, jangan menangis walau jasadmu terluka, jangan mengeluh meski jiwamu mengaduh, karena q yakin ada hadiah indah untukmu diwaktu terindah.
Thursday, March 31, 2011
Wednesday, March 30, 2011
Bahagia
Siapa sih yang di dalam hidupnya tidak ingin bahagia. Pasti semua menginginkan hidupnya bahagia bukan? Namun apakah kita semua tahu, apa sih kebahagiaan itu? Darimanakah kebahagian itu sebenarnya berasal? Dapat cerita sedikit nih untuk disimak bersama-sama.
Seorang suami suatu ketika pernah didaulat menjadi pembicara di sebuah seminar bersama dengan istrinya. Mereka diminta menjadi pembicara
Tuesday, March 29, 2011
Sedekah Menunda Kematian Bagian Dua
Keesokan harinya Nabi Ibrahim berjalan menuju rumah pemuda tersebut, dan alangkah terkejutnya Nabi Ibrahim melihat pemuda itu masih dalam keadaan hidup.
Dan pemuda itu akhirnya melangsungkan pernikahan dengan lancar.
Nabi Ibrahim turut bahagia melihat muridnya menikah.
Walau senang, terbesit rasa sedih, rasa kasihan karena Nabi Ibrahim tahu bahwa kebahagiaannya tak akan lama.
Namun keadaan berkata lain.
Hari berganti hari, minggu berganti minggu, bulan berganti bulan, dan tahun berganti tahun, Nabi Ibrahim malah melihat anak muda ini panjang umurnya, hingga usia anaj muda ini 70 tahun.
Nabi Ibrahim merasa penasaran, dan tak lama kemudian malaikat datang menemuinya.
Langsung saja Nabi Ibrahim menanyakan tentang keganjilan itu, karena Malaikat tidak pernah akan berbohong.
"Apa gerangan yang membuat Alloh SWT menahan tanganmu untuk tidak mencabut nyawa anak muda itu dulu?" tanya Nabi Ibrahim.
"Wahai Ibrahim, di malam menjelang pernikahannya, anak muda tersebut menyedekahkan separuh dari kekayaannya. Dan ini yang membuat Alloh memutuskan untuk memanjangkan umur anak muda tersebut hingga engkau masih melihatnya hidup hingga sekarang," jelas Malaikat.
Kematian memang di tangan Alloh, kawan.
Memajukan atau memundurkan kematian adalah hak Alloh, dan Alloh memberitahu lewat RasulNya.
Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa sedekah itu bisa memanjangkan umur.
Jadi, bila disebut ada sesuatu yang bisa menunda kematian, itu adalah SEDEKAH.
Jadi tunggu apa lagi, mari kita bersedekah.
Dan pemuda itu akhirnya melangsungkan pernikahan dengan lancar.
Nabi Ibrahim turut bahagia melihat muridnya menikah.
Walau senang, terbesit rasa sedih, rasa kasihan karena Nabi Ibrahim tahu bahwa kebahagiaannya tak akan lama.
Namun keadaan berkata lain.
Hari berganti hari, minggu berganti minggu, bulan berganti bulan, dan tahun berganti tahun, Nabi Ibrahim malah melihat anak muda ini panjang umurnya, hingga usia anaj muda ini 70 tahun.
Nabi Ibrahim merasa penasaran, dan tak lama kemudian malaikat datang menemuinya.
Langsung saja Nabi Ibrahim menanyakan tentang keganjilan itu, karena Malaikat tidak pernah akan berbohong.
"Apa gerangan yang membuat Alloh SWT menahan tanganmu untuk tidak mencabut nyawa anak muda itu dulu?" tanya Nabi Ibrahim.
"Wahai Ibrahim, di malam menjelang pernikahannya, anak muda tersebut menyedekahkan separuh dari kekayaannya. Dan ini yang membuat Alloh memutuskan untuk memanjangkan umur anak muda tersebut hingga engkau masih melihatnya hidup hingga sekarang," jelas Malaikat.
Kematian memang di tangan Alloh, kawan.
Memajukan atau memundurkan kematian adalah hak Alloh, dan Alloh memberitahu lewat RasulNya.
Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa sedekah itu bisa memanjangkan umur.
Jadi, bila disebut ada sesuatu yang bisa menunda kematian, itu adalah SEDEKAH.
Jadi tunggu apa lagi, mari kita bersedekah.
Sedekah Menunda Kematian
Allohu Akbar.
Allohu Akbar.
Alloh Maha Besar.
Alloh Maha Kuasa.
Hanya Alloh sajalah yang mengetahui kematian seseorang.
Ada suatu kisah islami yang patut dijadikan teladan, dijadikan bahan renungan.
Kisah seorang pemuda yang berhasil menunda kematian hingga menjadi kakek hanya dengan bersedah.
Kisahnya...
Suatu hari Nabi Ibrahim didatangi oleh salah satu muridnya, dan ia menceritakan bahwa ia akan segera menikah besok pagi.
Setelah berbincang sejenak, anak muda tersebut meninggalkan Nabi Ibrahim.
Beberapa saat kemudian, Malaikat Maut mendatangi Nabi Ibrahim dan bertanya,
"Siapa anak muda yang tadi mendatangimu wahai Ibrahim?" tanya Malaikat Maut.
"Yang anak muda tadi adalah sahabat sekaligus muriduk," jawab Nabi Ibrahim.
"Ada apa dia datang menemuimu?" tanya Malaikat Maut lagi.
"Dia menyampaikan bahwa dia akan melangsungkan pernikahan besok pagi," jawab Nabi Ibrahim.
"Wahai Ibrahim, sayang sekali umur anak itu tidak akan sampai besok pagi," jelas Malaikat Maut.
Setelah berkata demikian, Malaikat Maut pergi meninggalkan Nabi Ibrahim.
Berlanjut ke Sedekah Menunda Kematian Bagian 2
Allohu Akbar.
Alloh Maha Besar.
Alloh Maha Kuasa.
Hanya Alloh sajalah yang mengetahui kematian seseorang.
Ada suatu kisah islami yang patut dijadikan teladan, dijadikan bahan renungan.
Kisah seorang pemuda yang berhasil menunda kematian hingga menjadi kakek hanya dengan bersedah.
Kisahnya...
Suatu hari Nabi Ibrahim didatangi oleh salah satu muridnya, dan ia menceritakan bahwa ia akan segera menikah besok pagi.
Setelah berbincang sejenak, anak muda tersebut meninggalkan Nabi Ibrahim.
Beberapa saat kemudian, Malaikat Maut mendatangi Nabi Ibrahim dan bertanya,
"Siapa anak muda yang tadi mendatangimu wahai Ibrahim?" tanya Malaikat Maut.
"Yang anak muda tadi adalah sahabat sekaligus muriduk," jawab Nabi Ibrahim.
"Ada apa dia datang menemuimu?" tanya Malaikat Maut lagi.
"Dia menyampaikan bahwa dia akan melangsungkan pernikahan besok pagi," jawab Nabi Ibrahim.
"Wahai Ibrahim, sayang sekali umur anak itu tidak akan sampai besok pagi," jelas Malaikat Maut.
Setelah berkata demikian, Malaikat Maut pergi meninggalkan Nabi Ibrahim.
Berlanjut ke Sedekah Menunda Kematian Bagian 2
Sedekah Penyembuh Kanker
Sedekah Penyembuh Kanker
Tokoh dalam kisah ini adalah seorang lelaki kaya raya, dia adalah pengusaha besar. Suatu ketika dia terkena penyakit kronis yang tidak bisa didiamkan begitu saja.Dia lalu pergi memeriksakan diri ke rumah sakit terkenal. Menurut diagnosa dokter, ditemukan penyakit kanker kronis dalam tubuhnya, dan prosentase kesembuhannya sangat tipis sekali. Para dokter
menyarankan agar dia mau berobat ke luar negeri supaya mendapat perawatan intensif. Seketika itu juga lelaki itu berangkat ke luar negeri untuk menjalani pemeriksaan dan hasilnya sama dengan diagnosa dalam negeri. Para dokter di rumah sakit itu lalu menyarankan agar dia mau melakukan operasi untuk menghilangkan anggota tubuhnya yang digerogoti kanker.Tokoh dalam kisah ini adalah seorang lelaki kaya raya, dia adalah pengusaha besar. Suatu ketika dia terkena penyakit kronis yang tidak bisa didiamkan begitu saja.Dia lalu pergi memeriksakan diri ke rumah sakit terkenal. Menurut diagnosa dokter, ditemukan penyakit kanker kronis dalam tubuhnya, dan prosentase kesembuhannya sangat tipis sekali. Para dokter
Akan tetapi lelaki tersebut meminta para dokter agar mau memberikan tenggang waktu untuk pulang ke Negara asalnya terlebih dahulu. Dia berkeinginan untuk mengurus segala sesuatunya, dan berwasiat kepada anggota keluarganya, jika ternyata setelah operasi ada hal-hal yang tidak diinginkan.
Akhirnya lelaki itupun pulang kenegara asalnya lalu mengurus segala sesuatunya. Tidak lupa dia menuliskan wasiat dan menitipkan anggota keluarganya kepada orang yang dipercayainya untuk menjaga keluarganya. Namun, dia sama sekali tidak memberitahukan kepada keluarganya permasalahan yang sedang dia hadapi.
Suatu ketika dipertengahan jalan menuju rumahnya, pandangannya tertuju kepada seorang perempuan tua yang berdiri disamping tempat penyembelihan binatang. Perempuan itu mengumpulkan tulang-tulang yang tercecer di sebelah tempat penyembelihan. Lelaki itu lalu menhentikan langkahnya dan menemui perempuan tua itu. Dia bertanya kenapa perempuan itu mengumpulkan tulang-tulang yang tercecer. Perempuan itu lalu bercerita kepadanya, bahwa anak-anaknya menjadi yatim sepeninggal suaminya. Keluarga ini sangat miskin dan tidak punya uang untuk membeli daging. Yang bisa dilakukan adalah mengumpulkan tulang-tulang yang tercecer untuk dimasak sebagai ganti dari daging. Lelaki itu sangat tersentuh mendengar penuturan kondisi yang dihadapi perempuan itu. Dia lalu menyedekahkan uangnya dalam jumlah lumayan banyak kepada perempuan itu. Selanjutnya dia memberikan uang kepada tukang sembelih dalam jumlah yang lumayan banyak lalu memintanya untuk mengirimkan daging kepada perempuan itu setiap mingggunya. Perempuan itu sangat berterimakasih kepada lelaki itu. Tidak lupa dia mendoakan lelaki itu lalu permisi dan meninggalkan tempat.
Beberapa hari kemudian, lelaki itu pergi ke luar negeri untuk menjalani operasi. Sebelum operasi dilaksanakan, terlebih dahulu dokter memeriksa lelaki itu kembali. Hasilnya sangat mencengangkan. Berubahlah raut muka dokter itu, dan dengan nada marah dia bertanya kepada lelaki itu, “Apakah engkau sudah pergi ke rumah sakit lainnya untuk menjalani pengobatan atas penyakitmu itu?"
Lelaki itu menjawab, “Tidak.”
Dokter itu berkata, “Bohong! Jujurlah padaku, apakah engkau sudah pergi ke rumah sakit lainnya atau tidak?”
Lelaki itu menjawab, “Aku bersumpah, demi Allah aku sama sekali tidak pergi ke rumah sakit lainnya, Sebenarnya ada apa engakau bertanya seperti ini?”
Dokter itu lalu menjawab, “Pemeriksaan dan diagnosa terbaru menunjukkan tubuhmu sama sekali sudah bersih dari kanker. Keadaanmu sekarang ini sehat-sehat saja.”
Lelaki itu hampir tidak percaya atas apa yang dikatakan oleh dokter itu. Dia tidak kuasa membendung air matanya yang meleleh karena bahagia. Dia lalu bertanya kepada dokter itu apakah benar apa yang barusan dikatakan kepadanya. Dokter itu menjawab dan bersumpah bahwa apa yang dikatakannya adalah benar.
Setelah menyadari atas apa yang dialaminya ini, lelaki itu lalu bersyukur memanjatkan puji kepada Allah. Kemudian dia pulang ke Negara asalnya dalam keadaan sehat wal afiat. Dia menceritakan kepada anggota keluarganya, dan mereka semua sangat takjub terhadap peristiwa yang dialami lelaki itu.
Dalam hal ini lelaki itu berkata "Allah telah menyembuhkan aku berkat doa yang dipanjatkan oleh perempuan tersebut, karena aku telah bersedekah kepada anak-anak yatimnya."
Dia berjanji kepada dirinya sendiri untuk memelihara keluarga miskin sampai waktu yang dikehendaki Allah.
Subhanallah....
Sedekah Terbaik Seorang Pedagang Nasi
Sedekah Terbaik Seorang Pedagang Nasi
Sedekah terbaik yang dilakukan eorang pedagang nasi bernama Imam Syafi'i di Surabaya yang biasanya mendapat untung hanya rata-rata Rp 10.000 setiap hari. Suatu hari, di bulan Januari 2007, setelah mendengarkan tausiyah dari seoraqng ustadz tentang keutamaan sedekah, dia dan istriya tergerak hati untuk menyedekahkan seluruh uang tabungan yang mereka miliki, yaitu hanya Rp 1 juta.
Uang tersebut rencananya akan digunakan untuk membayar kontrakan rumah, rekening listrik, biAya sekolah anaknya dan lain-lainnya. Akan tetapi akhirnya dengan penuh keyakinan mereka menyedekahkan seluruh uang tersebut. Uang yang bagi mereka sangat besar dan sangat berarti karena menyangkut kepastian hidup bernaung dan sekolah anak-anaknya juga.Sedekah terbaik yang dilakukan eorang pedagang nasi bernama Imam Syafi'i di Surabaya yang biasanya mendapat untung hanya rata-rata Rp 10.000 setiap hari. Suatu hari, di bulan Januari 2007, setelah mendengarkan tausiyah dari seoraqng ustadz tentang keutamaan sedekah, dia dan istriya tergerak hati untuk menyedekahkan seluruh uang tabungan yang mereka miliki, yaitu hanya Rp 1 juta.
Satu minggu berlalu, tidak ada jawaban apa-apa terhadap sedekah yang mereka keluarkan. Dua bulan kemudian, mereka mulai goyah dengan keyakinannya tentang sedekah. Sebab uang tersebut merupakan cadangan satu-satunya yang mereka punyai untuk berbagai keperluan rumah tangganya.
Istrinya sempat ingin meminjam uang kepada tetangga, namun suaminya melarangnya."Kalaupun kita diusir dari rumah kontrakan gara-gara sedekah, mengapa kita tidak mengadu kepada Alloh bu?."Begitu kata suaminya.
Benar saja, tidak berapa lama kemudian, pedagang nasi itu ditunjuk sebagai koordinator catering korban lumpur Lapindo. Setiap hari dia mendapat order Rp 30 juta. Apabila mengambil untung 5 % saja, dalam dua bulan mereka sudah mendapat untung Rp 90 juta.! "Sejak saat itulah kami merasa rejeki kami terus mengalitr. Kami yakin ini juga berkat doa santri-santri Al Qur'an yang turut kami santuni," kata Imam Syafi'i.
Bulan Nopember 2007, pedagang nasi itu telah menandatangani kontrak Rp 20 Milyar yakni untuk menyediakan catering dari Group Bakrie. Kini dalam waktu setahun mereka telah berkembang menjadi tiga perusahaan yaitu PT.Diana (catering), PT.Kurnia (perusahaan lata catering) dan PT.Prakoso (supplier produksi catering). Usaha catering mereka bahkan ditabelkan sebagai terbesar kedua di Surabaya. Sebanyak 120 karyawan bekerja di tiga perusahaan tersebut.
Selain itu, sebagai wujud rasa syukur, tahun lalu dia menghajikan 13 anggota keluarga besarnya, termasuk anaknya. Sedekah tetap mereka jalankan karena mereka merasa bahwa kekayaan yang mereka miliki berkat dari sedekah 1 juta dulu, cadangan uang satu-satunya yang mereka miliki. Tidak mudah bagi siapapun menyedekahkan uang yang baginya sangat berarti, sangat diandalkan bagi kelangsungan hidup usaha dan tempat bernaungnya termasuk kelanjutan sekolah anak-anaknya.
Tapi itulah rezeki Imam Syafi'i, seseorang yang telah melakukan sedekah terbaik yang mereka punyai, yang telah mengangkat harkat dan martabat keluarganya yang tadinya miskin dan kini telah berubah drastis. Rezeki itu memacu cepat perkembangan usahanya. subhanalloh.....
Monday, March 28, 2011
Sedekahnya MR. X
Sedekahnya MR. X
Cerita ini saya ambil dari pengakuan sesorang yang tidak mau disebutkan identitasnya, sebut saja MR.X....dengan alasan yang sangat simple..yaitu jangan sampai penulisan kisah sedekahnya menghilangkan pahala sedekahnya...
Bismillah…Cerita ini saya ambil dari pengakuan sesorang yang tidak mau disebutkan identitasnya, sebut saja MR.X....dengan alasan yang sangat simple..yaitu jangan sampai penulisan kisah sedekahnya menghilangkan pahala sedekahnya...
semoga kisah ini tidak menghilangkan pahala sedekah saya dan semoga siapapun yang membacanya dapat melakukan yang lebih baik lagi…
Saya adalah seorang pengajar di salah satu STMIK di Bekasi saya yakin dan tidak pernah ragu dengan keutamaan sedekah. hanya saja saya baru bisa melakukannya di pertengahan bulan Januari 2010.
suatu hari saya melihat kalung di leher istri saya yang sama sekali tidak ada manfaatnya kecuali hanya sebatas
hiasan saja, hingga akhirnya saya menyarankan agar kalung itu dijual dan uangnya disedekahkan saja.
Awalnya istri saya menolak saran saya karena bulan itu keuangan keluarga kami sangat tipis, tapi alhamdulillah saya bisa meyakinkan istri saya tentang keutamaan sedekah. Besoknya dijualah kalung itu seharga Rp 1.4 jt. yang Rp.400.000 digunakan untuk keperluan keluarga sampai akhir bulan Januari 2010, sisanya yang Rp.1 jt akan kami sedekahkan. pagi hari kami sudah siap-siap berangkat berjalan-jalan sambil membagikan uang sedekah itu kepada siapapun yang kami temukan di jalanan yang kira-kira membutuhkannya.
Awalnya kami bertemu tukang sol sepatu yang sudah sangat tua, saya tidak tahu istri saya memberi uang berapa kepada tukang sol sepatu itu yang jelas uang Rp.1 jt itu harus habis disedekahkan.
Kemudian kami datangi tukang pijat yang langganan kami di dekat rumah dia adalah seorang janda tua yang hidup dalam kesederhanaan. kemudia kami datangi juga paman (masih di dekat rumah) yang beberapa bulan lalu telah ditinggal oleh istrinya (meningal karena sakit). saya tidak tahu berapa uang yang diberikan oleh istri saya kepada anak paman.yang jelas waktu itu dia bilang uang masih ada Rp.800 rb lagi. tiba-tiba pamanku itu telp (karena dia ga ada di rumah) dan dia pinjam uang Rp.1.5 jt untuk modal usaha. saya bilang bahwa uang hanya ada Rp.800.000 dan akhirnya uang tersebut kami pinjamkan buat paman.
Demi keagungan Alloh, tidak lebih dari satu bulan, tepatnya tanggal 17 Pebruari 2010, saya cek uang di ATM ada transferan masuk Rp. 9.813.369. uang tersebut ternyata dari peberbit buku sebagai uang pembayaran royalti untuk periode juli - des 2009 padahal waktu itu sisa uang di ATM tinggal Rp.52.000.
Saya berfikir “mengapa alloh menggantinya tidak Rp.10 jt…?” lalu saya tanya pada istri saya ternyata sebelum kami pergi menyedekahkan uang itu istri saya sempat menggunakan uang Rp 20.000 entah untuk keperluan apa dia juga lupa.
Alloh kariiiim…., Engkau tidak pernah mengingkari janji-Mu. hitungannya tepat sekali. uang Rp.200.000 itu ternyata hilang gara-gara istri saya menggunakan Rp. 20.000 untuk keperluan pribadinya. bukankah alloh berjanji bahwa infaq 1 akan dilabalas 10…? jadi infaq Rp.980.000 dibalas Rp.9.813.369
Subhanallohu… ..
Sedekahnya Hendro Pramono
Sedekahnya Hendro Pramono
Kisah sedekah ini dialami oleh seorang Hendro Padmono, Kepala Bagian Divisi Sekretaris Perusahaan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. “Buah sedekah itu luar biasa. Saya selalu mendapatkan pertolongan dan kemudahan dari Allah dalam berbagai urusan. Tidak hanya itu, rezeki yang kami sedekahkan dibayar langsung oleh Allah SWT beberapa kali lipat,” ungkap Hendro PadmonoLelaki yang sejakkecil bercita-cita jadi insinyur itu mencontohkan,tahun 2004 dia ditugaskan menjadi Pimpinan Cabang BRI di Nusa Tenggara Timur (NTT).
“Saya membawahi 60 karyawan, dan saya satu-satunya yang muslim. Namun Alhamdulillah, interaksi dengan karyawan berjalan baik,”tutur alumnus Jurusan Mekanisasi Pertanian, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gajahmada (UGM) tahun 1990 itu.
Suatu hari ada pembongkaran rumah dinas dan dia harus pindah ke tempat tinggalnya yang baru. Ia sengaja memilih waktu sehari setelah Idul Adha. Sesuai ajaran Islam, Hendro pun berkurban. “Saya berkurban sapi, karena harga sapi di NTT sanga murah,” ujarnya.
Seperti lazimnya, dia mendapat bagian dari sapi kurban itu. Namun, bagiannya itu pun dia sedekahkan lagi kepada orang lain, sehingga hanya sisa sedikit. Tak disangka, saat akan pindahan, datang karyawan dan keluarganya. Jumlahnya sekitar 50 orang.”Akhirnya, daging sapi yang kami sisakan kami masak rawon. Khawatir tidak mencukupi, kami pun membeli sate dan gule. Ternyata, rawon yang normalnya hanya cukup untuk 10 orang, tidak habis untuk 50 orang. Bahkan, boleh dikatakan, sate dan gulenya tidak diperlukan. Subhanallah,” tuturnya.
Menurut pengalaman Hendro, balasan Alloh SWT terhadap sedekah yang dia lakukan sungguh mengagumkan. “Kadang-kadang kita baru minta sesudah diberi duluan oleh Allah. Padalah sedekahnya belum kita tunaikan,”ujarnya. Selain itu, sedekah pun berbuah solusi. “Dimana pun dan kapanpun saya mengalami kesulitan, selalu ada saja yang memberi jalan keluar. Pertolongan ALlah selalu datang saat saya butuhkan. Pertolongan Alah datang bertubi-tubi. Karena itu, saya makin yakin dengan sedekah,” tandasnya.
Bahkan, ketika ia menghadapi hal-hal yang secara akal dan nalar manusia merupakan sesuatu yang musykil, atas izin Allah SWT, hal tersebut bisa terpecahkan. “Kalau Alloh SWT sudah ‘turun tangan’, tidak ada yang tidak mungkin." tegasnya. Pendidikan yang terbaik adalah melalui keteladanan. Ternyata, anak-anak Hendro mencontoh apa yang dilakukan oleh orang tuanya. Sewaktu masih tinggal di NTT, banyak teman sekolah anaknya yang tidak bersepatu saat ke sekolah. Saat itu, anak lelakinya berusia tujuh tahun (kelas II SD). Ketika Ramadhan, Hendro memberikan reward Rp 10 ribu hari untuk mendorongnya puasa. “Ternyata, dia mengumpulkan uang lebaran dari eyang, pakde, bude dan omnya untuk membeli sepatu buat teman-temannya.
Jumlahnya mencapai 22 pasang. Saya dan istri sampai menangis karena bahagia sekaligus terharu, ungkap Hendro. Tak hanya itu, anaknya pun selalu aktif kalau ada acara-acara sosial keagamaan di sekolah. Dia selalu mengingatkan kami untuk bersedekah, membantu acara-acara di sekolah, terutama yang berkait dengan penyediaan konsumsi,” papar Hendro Padmono.-Subhanalloh...............
Kisah sedekah ini dialami oleh seorang Hendro Padmono, Kepala Bagian Divisi Sekretaris Perusahaan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. “Buah sedekah itu luar biasa. Saya selalu mendapatkan pertolongan dan kemudahan dari Allah dalam berbagai urusan. Tidak hanya itu, rezeki yang kami sedekahkan dibayar langsung oleh Allah SWT beberapa kali lipat,” ungkap Hendro PadmonoLelaki yang sejakkecil bercita-cita jadi insinyur itu mencontohkan,tahun 2004 dia ditugaskan menjadi Pimpinan Cabang BRI di Nusa Tenggara Timur (NTT).
“Saya membawahi 60 karyawan, dan saya satu-satunya yang muslim. Namun Alhamdulillah, interaksi dengan karyawan berjalan baik,”tutur alumnus Jurusan Mekanisasi Pertanian, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Gajahmada (UGM) tahun 1990 itu.
Suatu hari ada pembongkaran rumah dinas dan dia harus pindah ke tempat tinggalnya yang baru. Ia sengaja memilih waktu sehari setelah Idul Adha. Sesuai ajaran Islam, Hendro pun berkurban. “Saya berkurban sapi, karena harga sapi di NTT sanga murah,” ujarnya.
Seperti lazimnya, dia mendapat bagian dari sapi kurban itu. Namun, bagiannya itu pun dia sedekahkan lagi kepada orang lain, sehingga hanya sisa sedikit. Tak disangka, saat akan pindahan, datang karyawan dan keluarganya. Jumlahnya sekitar 50 orang.”Akhirnya, daging sapi yang kami sisakan kami masak rawon. Khawatir tidak mencukupi, kami pun membeli sate dan gule. Ternyata, rawon yang normalnya hanya cukup untuk 10 orang, tidak habis untuk 50 orang. Bahkan, boleh dikatakan, sate dan gulenya tidak diperlukan. Subhanallah,” tuturnya.
Menurut pengalaman Hendro, balasan Alloh SWT terhadap sedekah yang dia lakukan sungguh mengagumkan. “Kadang-kadang kita baru minta sesudah diberi duluan oleh Allah. Padalah sedekahnya belum kita tunaikan,”ujarnya. Selain itu, sedekah pun berbuah solusi. “Dimana pun dan kapanpun saya mengalami kesulitan, selalu ada saja yang memberi jalan keluar. Pertolongan ALlah selalu datang saat saya butuhkan. Pertolongan Alah datang bertubi-tubi. Karena itu, saya makin yakin dengan sedekah,” tandasnya.
Bahkan, ketika ia menghadapi hal-hal yang secara akal dan nalar manusia merupakan sesuatu yang musykil, atas izin Allah SWT, hal tersebut bisa terpecahkan. “Kalau Alloh SWT sudah ‘turun tangan’, tidak ada yang tidak mungkin." tegasnya. Pendidikan yang terbaik adalah melalui keteladanan. Ternyata, anak-anak Hendro mencontoh apa yang dilakukan oleh orang tuanya. Sewaktu masih tinggal di NTT, banyak teman sekolah anaknya yang tidak bersepatu saat ke sekolah. Saat itu, anak lelakinya berusia tujuh tahun (kelas II SD). Ketika Ramadhan, Hendro memberikan reward Rp 10 ribu hari untuk mendorongnya puasa. “Ternyata, dia mengumpulkan uang lebaran dari eyang, pakde, bude dan omnya untuk membeli sepatu buat teman-temannya.
Jumlahnya mencapai 22 pasang. Saya dan istri sampai menangis karena bahagia sekaligus terharu, ungkap Hendro. Tak hanya itu, anaknya pun selalu aktif kalau ada acara-acara sosial keagamaan di sekolah. Dia selalu mengingatkan kami untuk bersedekah, membantu acara-acara di sekolah, terutama yang berkait dengan penyediaan konsumsi,” papar Hendro Padmono.-Subhanalloh...............
Yang Masuk Surga Lebih Dulu
Yang Masuk Surga Lebih Dulu
Dikisahkan, ada tiga orang yang sedang mengantri di depan pintu surga, mereka adalah Ulama, Mujahid dan Orang kaya dermawan. Mereka saling mempersilahkan satu dengan yang lainnya untuk terlebih dahulu masuk ke dalam indahnya surga.
Si Kaya dermawan dan Ulama mempersilahkan kepada mujahid untuk masuk surga terlebih dahul,"Hai sayed, silahkan masuk terlebih dahulu, karena Allloh SWT telah menjanjikan surga untukmu atau syahidmu kepada Alloh SWT,"Dikisahkan, ada tiga orang yang sedang mengantri di depan pintu surga, mereka adalah Ulama, Mujahid dan Orang kaya dermawan. Mereka saling mempersilahkan satu dengan yang lainnya untuk terlebih dahulu masuk ke dalam indahnya surga.
Tetapi ternyata si Mujahid menolaknya dengan halus, sambil berkata,"Maaf, silahkan tuan Ulama yang terhormat masuk surga terlebih dahulu, karena saya tidak akan tahu keutamaan dari berjihad tanpa ilmu pengetahuan dari anda yang seorang ulama".
Akhirnya Si Kaya Dermawan dan Mujahid mempersilahkan Ulama memasuki surga terlebih dahulu.
Tetapi ketika si Ulama tadi akan masukdan melangkahkan kakinya ke pintu surga, tiba-tiba tidak disangka ia justru kembali mundur dan berkata kepada Si Kaya Dermawan, Hai Fulan, rasanya Engkaulah yang lebih berhak untuk masuk surga terlebih dahulu dibandingkan kami (Mujahid dan Ulama), karena berkat dana bantuanmulah dibangun rumah-rumah ibadah sperti masjid, madrasah, pesantren, panti jompo dan anak yatim piatu serta anak-anak cacat dan berbagai tempat-tempat kemaslahatan lain. Anda juga gemar membayar zakat, infaq, sedekah dan wakaf, sehingga saya memiliki peranan syiar agama. Dan si Sayed ini juga mau berjihad karena Alloh SWT itu semua berkatmu".
Akhirnya, jadilah si Kaya Dermawan yang masuk surga nan indah terlebih dahulu..Subhanalloh.......
dahulu..Subhanalloh.......
Generasi Harapan (Izzatul Islam)
Dimana dicari pemuda Kahfi
Terasing demi kebenaran hakiki
Dimana jiwa pasukan Badar berani
Menoreh nama mulia perkasa abadi
Umat melolong di gelap kelam
Tiada pelita penyinar terang
Penunjuk jalan kini membungkam
Lalu kapankah fajar kan datang
Mengapa kau patahkan pedangmu
hingga musuh mamapu membobol betengmu
Menjarah menindas dan menyiksa
Dan kita hanya diam sekedar terpana
Bangkitkan negri lahirkan generasi
Pemuda harapan tumbangkan kedzaliman
Wajah duia Islam kini memburam
Cerahkan dengan darahmu
Panji Islam telah lama terkuali
Menanti bangkit kepalmu
Terasing demi kebenaran hakiki
Dimana jiwa pasukan Badar berani
Menoreh nama mulia perkasa abadi
Umat melolong di gelap kelam
Tiada pelita penyinar terang
Penunjuk jalan kini membungkam
Lalu kapankah fajar kan datang
Mengapa kau patahkan pedangmu
hingga musuh mamapu membobol betengmu
Menjarah menindas dan menyiksa
Dan kita hanya diam sekedar terpana
Bangkitkan negri lahirkan generasi
Pemuda harapan tumbangkan kedzaliman
Wajah duia Islam kini memburam
Cerahkan dengan darahmu
Panji Islam telah lama terkuali
Menanti bangkit kepalmu
Prasangka baik dibalik keterhijaban
tiada kata seindah dzikir, yup....tentu!!, kata yg begitu agung, dan membuat sgala sesuatu terasa ringan. mencoba menyikapi dengan positif sgala pemberian-NYA dengan cara berdzikir, dengan cara mengingat-NYA, apapun itu. mencoba mneladani perkataan Sang Nabi: "sungguh baik seorang muslim itu, ketika dia diuji dia bersabar dan ketika diberi nikmat, dia bersyukur.
kata yang begitu sederhana, namun syarat akan hikmah dan begitu sulit pengaplikasiannya. semoga q bisa mentauladani Sang Nabi...
antara ujian dan rahmat...yah begitulah, tidak akan beriman seseorang sebelum dia diuji, dan ujian merupakan bentuk kasih sayang ALLOH pada qt, skali lagi mencoba berfikir positif, semakin berat ujian seseorang, maka semakin tinggilah kedudukannya disisi ALLOH, jika dianalogikan dengan tingkatan sekolah/kelas, g mungkin anak kelas 2, diberi soal ujian bagi anak kelas 1, begitu pula sebaliknya, semakin tinggi kelasnya semakin sulit ujian yang diterima siswa tersebut, dan jika dia lulus, maka dia akan naik kelas, bahkan bila lulus dengan nilai terbaik dia bisa mendapat hadiah atau penghargaan sebagai bentuk apresiasi pada jerih payah dan usahanya.
teringat perkataan terindah dari Sang Maha Pemilik ujian, bahwa bersama kesulitan pasti ada kemudahan, bahkan Dia mengatakannya hingga dua kali dalam penutup surat Al-Insyiroh. dan DIA pun mempertegas pada sebuah ayat dalam surat Al-baqoroh kaloo Dia tak akan menguji setiap hamba-NYA diluar kemampuan sang hamba. subhanalloh, ternyata, begitu adilnya Dia pada hamba-NYA, Dia tidak pernah menyia-nyiakan sang hamba dan membiarkan hamba-NYA jatuh dalam keputusasaan.Dia menyertakan kemudahan dalam setiap ujian yang diberikan-NYA dan meyakinkan pada sang hamba, bahwa ia mampu melaluinya.
ada sebuah cerita menarik dizaman kehalifan dulu,
pada waktu itu hiduplah seorang budak yang memiliki tuan yang sangat baik, budak tersebut berkata pada tuannya: tuanku bila aku mempunyai uang yang sesuai dengan jumlah uang ketika kau membeli q dulu, apakah q bisa bebas dan merdeka?
sang tuan menjawab, y, kau bisa bebas dan merdeka
maka sang budak menyerahkan sejumlah uang sesuai dengan jumlah ketika tuannya membelinya dulu. budak itupun menjadi manusia yang merdeka, sebagai hadiah bagi kemerdekaannya, sang tuan memberi sejumlah uang kepada sang budak sebagai modal hidup, budak itu berkata, q tak tau, ini rahmat atau ujian q hanya berprasangka baik pada ALLOH. budak itupun menjalankan kehidupannya sebagai orang yang merdeka, dan ia slalu menanamkan kata, q tak tau apakah ini rahmat atau ujian q hanya berprasangka baik pada ALLOH.
waktu terus berlalu, sampai akhirnya ia menikah dan memiliki seorang anak, namun ketika sang anak baru berusia beberapa bulan istrinya meninggal, sejak itu ia berperan ganda sebagai ayah dan ibu bagi anak semata wayangnya. kehidupan mereka lalui bersama, panas, hujan, sakit, senang, bahagia dan sedih silih berganti mereka sikapi dengan positif, satu kalimat yang menjadi prinsionya adalah, aku tak tau apakah ini rahmat atau ujia, q hanya berprasangka baik pada ALLOH.
sang anak didiknya dengan penuh kasih dan tekad, ia menginginkan sang anak menjual dirinya pada ALLOH untuk membeli surga, maka, sgala persiapan dan keahlian ia lakukan. ia latih sang anak untuk berkuda, memanah, menembak dan keahlian perang lainnya. ia pun slalu menyisihkan setiap rizkinya untuk membeli kuda perang.
ternyata keinginan dan doanya dikabulkan ALLOH, uang yang ia kumpulkan mampu membeli kuda perang terbaik, akhirnya semua uang itu ia gunakan tanpa tersisa. para masyarakat sekitarnya sangat salut melihat kuda yang begitu gagah, kuat dan memiliki kemampuan berlari kencang. ia hanya berkata kami tak tahu, apakah ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
ketika para tetangga mengetahui berapa harga kuda tersebut dan mengetahui juga bahwa uang mereka tak tersisa demi membeli kuda tersebut, banyak cemoohan, olokan dan hinaan yg mereka terima, tetapi ia hanya menyikapi dengan senyum dan lagi2 berkata, kami tidak tahu ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
setiap hari sang kuda dilatih, dirawat dan diberi makan dari makanan yang terbaik, nampaknya sang kuda pun bahagia memiliki tuan seperti mereka, sang kuda benar2 menjadi kuda perang terbaik, masyarakat pun takjub melihatnya.
pada suatu pagi, ketika hendak dibersihkan, tiba2 sang kuda raib dari kandangnya,kandangnya kosong, masyarakat pun heboh dengan berita hilangnya kuda itu, banyak yg prihatin pada mereka, namun lagi2 ia hanya menyikapi dengan senyum sambil berkata kami tak tau apakah ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
beberapa hari kemudian disuatu subuh terdengar suara ringkikkan kuda yang begitu banyak, hal ini membuat mereka bangun dan begitu juga masyarakat sekitar.
dalam waktu singkat rumahnya sudah dipenuhi oleh masyarakat demi melihat kandang kuda yang penuh oleh puluhan kuda liar, ternyata sang kuda perang pergi untuk mengumpulkan teman2nya dan mengajak mereka untuk ikut bersamanya agar dilatih menjadi kuda perang.
lagi2 masyarakat takjub dan berkomentar dan dengan respon tersenyum ia tetap berkata, kami tak tahu ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
pada suatu ketika sang anak terjatuh ketika sedang melatih kuda-kuda perangnya, hal ini membuat ia cidera, padahal pada waktu itu sedang ada himbauan dari pemerintah agar para pemuda turun untuk berperang, hal yang ia nanti2 selama ini, sayang perang ini jauh dari jihad di jalan ALLOH karena musuh yang hendak dihadapi adalah saudara seiman yang berbeda kesultanan. ia berkata pada sang anak, " nak, semoga Alloh menjaga kita dari menumpahkan darah sesama muslim. ALLOH maha tau, qt ingin berjihad di jalan-NYA, qt sama sekali tak ingin beradu senjata dengan saudara seiman, semoga ALLOH emmbebaskan diri qt dari beban itu."
keesokan harinya datanglah utusan kerajaan untuk mengumpulkan para pemuda, namun ketika utusan itu datang kerumahnya dan melihat bagaimana kondisi anaknya, utusan tersebut berkata: anakmu cidera, ia tak dapat berperang, istirahatlah.lagi2 masyarakat berkomentar, sayang sekali, padahal kau telah mempersiapkan anakmu untuk berjihad, tetapi ketika waktu itu datang, anakmu malah sakit, sia2 perjuanganmu selama ini. lagi2 ia senyum dan berkata q tak tau apakah ini rahmat atau ujian, q hanya berprasangka baik pada Rabb q.
perang pun berlanjut, tapi peperangan yang sama sekali jauh dari kata jihad fi sabilillah, perang yang hanya mempertahankan keegoisan dan tahta. banyak darah umat muslim yang tumpah, dan semua pemuda yang turun berperang pada tewas di medan perang.
maka jadilah daerahnya dibanjiri dengan air mata dan ratap tangis kehilangan dan penyesalan, karena banyak orang tua yang kehilangan anak, saudara kehilangan saudaranya, anak2 menjadi yatim dan istri menjadi janda. beberapa masyarakat berkata padanya, beruntunglah dirimu karena anakmu tak turut perang, sehingga ia masih hidup hingga hari ini, lagi2 ia hanya tersenyum dan berkata, kami tak tahu apakah ini rahmat atau ujian kami hanya berprasangka baik pada ALLOH. dan sepertinya masyarakat telah banyak belajar dari ayah dan anak itu, mereka pun ikut menggemakan perkataan, kami tidak tau apakah ini rahmat atau ujian kami hanya berusaha berprasangka baik pada ALLOH.
hari demi hari tetapi ia jalani untuk melatih diri dan sang anak berperang hanya untuk jihad dijalan ALLOH, bukan yang lain. hingga waktu itu pun tiba, disaat negerinya terancam, kehormatan islam tercoreng oleh pasukan Mongol dibawah pimpinan Hulagu Khan menyerbu dan membumuhanguskannya hingga rata dengan tanah, tanpa menunggu ia dan sang anak terjun ke medan juang menyambut panggilan jihad sambil tetap mendengungkan kalimat agungnya kami tak tau apakah ini rahmat atau musibah, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
mereka memang menemui syahid, tapi sebelum itu ada selaksa nikmat yang ALLOH karuniakan pada mereka. sang anak pernah ditangkap pasukan Mongol dan dijual sebagai budak, hingga berpindah-pindah tangan, hingga kepemilikannya jatuh pada Al-Kamil seorang sultan Ayyubiyah di Kairo, kariernya menanjak cepat dari hanya komandan kecil hingga menjadi panglma pasukan, lalu amir wilayah itu, terakhir dia diangkat sebagai sultan, dialah Al-Manshur Saifuddin Qalawun. Qalawun yang berani berprasangka baik dalam setiap keterhijaban. Qalawun yang berani berkata,"kami tidak tau apakh ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH!"
ternyata banyak hikmah dan kenikmatan dibalik prasangka baik pada-NYA, yah daripada qt hanya mengeluh dengan segala ujian dan kesulitan, lebih baik qt alihkan untuk selalu meningat-NYA dan berprasangka baik pada-NYA. dengan mengingat-NYA lah hati menjadi tenang dan dengan berprasangka baik pada-NYA lah hal2 positif dan penuh hikmah akan qt dapati.
wallohu'alam bissawab
kata yang begitu sederhana, namun syarat akan hikmah dan begitu sulit pengaplikasiannya. semoga q bisa mentauladani Sang Nabi...
antara ujian dan rahmat...yah begitulah, tidak akan beriman seseorang sebelum dia diuji, dan ujian merupakan bentuk kasih sayang ALLOH pada qt, skali lagi mencoba berfikir positif, semakin berat ujian seseorang, maka semakin tinggilah kedudukannya disisi ALLOH, jika dianalogikan dengan tingkatan sekolah/kelas, g mungkin anak kelas 2, diberi soal ujian bagi anak kelas 1, begitu pula sebaliknya, semakin tinggi kelasnya semakin sulit ujian yang diterima siswa tersebut, dan jika dia lulus, maka dia akan naik kelas, bahkan bila lulus dengan nilai terbaik dia bisa mendapat hadiah atau penghargaan sebagai bentuk apresiasi pada jerih payah dan usahanya.
teringat perkataan terindah dari Sang Maha Pemilik ujian, bahwa bersama kesulitan pasti ada kemudahan, bahkan Dia mengatakannya hingga dua kali dalam penutup surat Al-Insyiroh. dan DIA pun mempertegas pada sebuah ayat dalam surat Al-baqoroh kaloo Dia tak akan menguji setiap hamba-NYA diluar kemampuan sang hamba. subhanalloh, ternyata, begitu adilnya Dia pada hamba-NYA, Dia tidak pernah menyia-nyiakan sang hamba dan membiarkan hamba-NYA jatuh dalam keputusasaan.Dia menyertakan kemudahan dalam setiap ujian yang diberikan-NYA dan meyakinkan pada sang hamba, bahwa ia mampu melaluinya.
ada sebuah cerita menarik dizaman kehalifan dulu,
pada waktu itu hiduplah seorang budak yang memiliki tuan yang sangat baik, budak tersebut berkata pada tuannya: tuanku bila aku mempunyai uang yang sesuai dengan jumlah uang ketika kau membeli q dulu, apakah q bisa bebas dan merdeka?
sang tuan menjawab, y, kau bisa bebas dan merdeka
maka sang budak menyerahkan sejumlah uang sesuai dengan jumlah ketika tuannya membelinya dulu. budak itupun menjadi manusia yang merdeka, sebagai hadiah bagi kemerdekaannya, sang tuan memberi sejumlah uang kepada sang budak sebagai modal hidup, budak itu berkata, q tak tau, ini rahmat atau ujian q hanya berprasangka baik pada ALLOH. budak itupun menjalankan kehidupannya sebagai orang yang merdeka, dan ia slalu menanamkan kata, q tak tau apakah ini rahmat atau ujian q hanya berprasangka baik pada ALLOH.
waktu terus berlalu, sampai akhirnya ia menikah dan memiliki seorang anak, namun ketika sang anak baru berusia beberapa bulan istrinya meninggal, sejak itu ia berperan ganda sebagai ayah dan ibu bagi anak semata wayangnya. kehidupan mereka lalui bersama, panas, hujan, sakit, senang, bahagia dan sedih silih berganti mereka sikapi dengan positif, satu kalimat yang menjadi prinsionya adalah, aku tak tau apakah ini rahmat atau ujia, q hanya berprasangka baik pada ALLOH.
sang anak didiknya dengan penuh kasih dan tekad, ia menginginkan sang anak menjual dirinya pada ALLOH untuk membeli surga, maka, sgala persiapan dan keahlian ia lakukan. ia latih sang anak untuk berkuda, memanah, menembak dan keahlian perang lainnya. ia pun slalu menyisihkan setiap rizkinya untuk membeli kuda perang.
ternyata keinginan dan doanya dikabulkan ALLOH, uang yang ia kumpulkan mampu membeli kuda perang terbaik, akhirnya semua uang itu ia gunakan tanpa tersisa. para masyarakat sekitarnya sangat salut melihat kuda yang begitu gagah, kuat dan memiliki kemampuan berlari kencang. ia hanya berkata kami tak tahu, apakah ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
ketika para tetangga mengetahui berapa harga kuda tersebut dan mengetahui juga bahwa uang mereka tak tersisa demi membeli kuda tersebut, banyak cemoohan, olokan dan hinaan yg mereka terima, tetapi ia hanya menyikapi dengan senyum dan lagi2 berkata, kami tidak tahu ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
setiap hari sang kuda dilatih, dirawat dan diberi makan dari makanan yang terbaik, nampaknya sang kuda pun bahagia memiliki tuan seperti mereka, sang kuda benar2 menjadi kuda perang terbaik, masyarakat pun takjub melihatnya.
pada suatu pagi, ketika hendak dibersihkan, tiba2 sang kuda raib dari kandangnya,kandangnya kosong, masyarakat pun heboh dengan berita hilangnya kuda itu, banyak yg prihatin pada mereka, namun lagi2 ia hanya menyikapi dengan senyum sambil berkata kami tak tau apakah ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
beberapa hari kemudian disuatu subuh terdengar suara ringkikkan kuda yang begitu banyak, hal ini membuat mereka bangun dan begitu juga masyarakat sekitar.
dalam waktu singkat rumahnya sudah dipenuhi oleh masyarakat demi melihat kandang kuda yang penuh oleh puluhan kuda liar, ternyata sang kuda perang pergi untuk mengumpulkan teman2nya dan mengajak mereka untuk ikut bersamanya agar dilatih menjadi kuda perang.
lagi2 masyarakat takjub dan berkomentar dan dengan respon tersenyum ia tetap berkata, kami tak tahu ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
pada suatu ketika sang anak terjatuh ketika sedang melatih kuda-kuda perangnya, hal ini membuat ia cidera, padahal pada waktu itu sedang ada himbauan dari pemerintah agar para pemuda turun untuk berperang, hal yang ia nanti2 selama ini, sayang perang ini jauh dari jihad di jalan ALLOH karena musuh yang hendak dihadapi adalah saudara seiman yang berbeda kesultanan. ia berkata pada sang anak, " nak, semoga Alloh menjaga kita dari menumpahkan darah sesama muslim. ALLOH maha tau, qt ingin berjihad di jalan-NYA, qt sama sekali tak ingin beradu senjata dengan saudara seiman, semoga ALLOH emmbebaskan diri qt dari beban itu."
keesokan harinya datanglah utusan kerajaan untuk mengumpulkan para pemuda, namun ketika utusan itu datang kerumahnya dan melihat bagaimana kondisi anaknya, utusan tersebut berkata: anakmu cidera, ia tak dapat berperang, istirahatlah.lagi2 masyarakat berkomentar, sayang sekali, padahal kau telah mempersiapkan anakmu untuk berjihad, tetapi ketika waktu itu datang, anakmu malah sakit, sia2 perjuanganmu selama ini. lagi2 ia senyum dan berkata q tak tau apakah ini rahmat atau ujian, q hanya berprasangka baik pada Rabb q.
perang pun berlanjut, tapi peperangan yang sama sekali jauh dari kata jihad fi sabilillah, perang yang hanya mempertahankan keegoisan dan tahta. banyak darah umat muslim yang tumpah, dan semua pemuda yang turun berperang pada tewas di medan perang.
maka jadilah daerahnya dibanjiri dengan air mata dan ratap tangis kehilangan dan penyesalan, karena banyak orang tua yang kehilangan anak, saudara kehilangan saudaranya, anak2 menjadi yatim dan istri menjadi janda. beberapa masyarakat berkata padanya, beruntunglah dirimu karena anakmu tak turut perang, sehingga ia masih hidup hingga hari ini, lagi2 ia hanya tersenyum dan berkata, kami tak tahu apakah ini rahmat atau ujian kami hanya berprasangka baik pada ALLOH. dan sepertinya masyarakat telah banyak belajar dari ayah dan anak itu, mereka pun ikut menggemakan perkataan, kami tidak tau apakah ini rahmat atau ujian kami hanya berusaha berprasangka baik pada ALLOH.
hari demi hari tetapi ia jalani untuk melatih diri dan sang anak berperang hanya untuk jihad dijalan ALLOH, bukan yang lain. hingga waktu itu pun tiba, disaat negerinya terancam, kehormatan islam tercoreng oleh pasukan Mongol dibawah pimpinan Hulagu Khan menyerbu dan membumuhanguskannya hingga rata dengan tanah, tanpa menunggu ia dan sang anak terjun ke medan juang menyambut panggilan jihad sambil tetap mendengungkan kalimat agungnya kami tak tau apakah ini rahmat atau musibah, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH.
mereka memang menemui syahid, tapi sebelum itu ada selaksa nikmat yang ALLOH karuniakan pada mereka. sang anak pernah ditangkap pasukan Mongol dan dijual sebagai budak, hingga berpindah-pindah tangan, hingga kepemilikannya jatuh pada Al-Kamil seorang sultan Ayyubiyah di Kairo, kariernya menanjak cepat dari hanya komandan kecil hingga menjadi panglma pasukan, lalu amir wilayah itu, terakhir dia diangkat sebagai sultan, dialah Al-Manshur Saifuddin Qalawun. Qalawun yang berani berprasangka baik dalam setiap keterhijaban. Qalawun yang berani berkata,"kami tidak tau apakh ini rahmat atau ujian, kami hanya berprasangka baik pada ALLOH!"
ternyata banyak hikmah dan kenikmatan dibalik prasangka baik pada-NYA, yah daripada qt hanya mengeluh dengan segala ujian dan kesulitan, lebih baik qt alihkan untuk selalu meningat-NYA dan berprasangka baik pada-NYA. dengan mengingat-NYA lah hati menjadi tenang dan dengan berprasangka baik pada-NYA lah hal2 positif dan penuh hikmah akan qt dapati.
wallohu'alam bissawab
SPP yang Terbayar
SPP Yang Terbayar
Saya seorang mahasiswa Perguruan Tinggi swasta di Jawa Tengah. Saya ingin berbagi cerita tentang keajaiban sedekah. Pada mulanya dulu saya kurang begitu paham tentang keajaiban sedekah tetapi setelah mendengarkan ceramah dari salah satu ustadz ternama, saya mulai melakukan sedekah dengan mengisi kotak amal yang ada di warung-warung makan setiap kali makan. Menyumbang pembangunan masjid meski sedikit,
memberi uang kepada pengemis dan kalau ada kesempatan untuk bersedekah saya berusaha untuk bersedekah jika mempunyai uang.Saya seorang mahasiswa Perguruan Tinggi swasta di Jawa Tengah. Saya ingin berbagi cerita tentang keajaiban sedekah. Pada mulanya dulu saya kurang begitu paham tentang keajaiban sedekah tetapi setelah mendengarkan ceramah dari salah satu ustadz ternama, saya mulai melakukan sedekah dengan mengisi kotak amal yang ada di warung-warung makan setiap kali makan. Menyumbang pembangunan masjid meski sedikit,
Pada saat melakukan pembayaran uang SPP, saya bingung karena orang tua belum ada uang sehingga orang tua saya terpaksa menggadaikan motor untuk membayar uang SPP saya. Setelah menerima uang pemberian orang tua, saya melakukan pembayaran di Bank, tetapi pada saat melakukan pembayaran dari pihak teller bank mengatakan kepada saya bahwa saya telah membayar.
Anehnya padahal saya belum membayar uang SPP dan saya pun tidak mempunyai kwitansi pembayaran. Akhirnya saya di suruh konfirmasi ke loket pembayaran di bank yang ada di kampus. Kwitansi pembayaran digunakan sebagai syarat untuk mengisi KRS secara online.
Ketika saya mengisi KRS online ternyata bisa, sehingga saya dapat langsung menerima hasil cetakan krs. Setelah melakukan konfirmasi di bank kampus juga sama bahwa saya sudah membayar, sehingga saya memberikan nomer HP saya kepada pihak teller bank agar nanti kalau ada mahasiswa yang komplain biar menghubungi saya. Uang tersebut sampai saat ini masih saya simpan kalau sewaktu-waktu ada yang menghubungi saya.
"Saya beranggapan bahwa mungkin dari pihak bank melakukan kesalahan pada waktu memasukkan nama atau mungkin ada yang membayarkan SPP saya , tetapi siapa? Apa mungkin ini merupakan salah satu keajaiban sedekah. Hanya Allah SWT yang mengetahui. Semoga cerita ini dapat bermanfaat bagi pembaca semuanya. AMIN." Subhanalloh.......
Sedekahnya Si Anak TK
Sedekahnya si Anak TK
Sedekah tidak harus banyak, sedikit tapi ikhlas lebih berharga dimata Alloh SWT apalagi bila dilakukan rutin.
Cerita sederhana dari seorang anak kecil yang sudah dididik orang tuanya untuk selalu berbagi dengan orang lain yang lebih membutuhkan justru menyelamatkan jiwanya.
Sebuah rombongan murid TK dan para gurunya sedang mengadakan tour. Di tempat wisata, salah seorang anak didiknya melihat pengemis kecil, dia langsung merogoh sakunya dan memberikan satu lembar uang lima ribu.Sedekah tidak harus banyak, sedikit tapi ikhlas lebih berharga dimata Alloh SWT apalagi bila dilakukan rutin.
Cerita sederhana dari seorang anak kecil yang sudah dididik orang tuanya untuk selalu berbagi dengan orang lain yang lebih membutuhkan justru menyelamatkan jiwanya.
Gurunya melihat peristiwa itu lalu menegurnya,"Jangan banyak-banyak sayang kalau memberi pengemis.!!." Si bocah kecil menjawab,"Kasihan dia BU!."
Gurunya sejenak tertegun dengan jawaban si bocah tadi, Ibu guru tersebut malah justru terkesan dengan muridnya yang dermawan tersebut. Sampai-sampai dia menceritakan hal itu kepada guru-guru yang lain.
Ketika rombongan pulang dari tempat wisata tiba-tiba bus yang mereka tumpangi mengelamai kecelakaan. Beberapa anak-anak murid TK tersebut meninggal dunia dan selebihnya terluka. baik luka parah maupun luka ringan.
Ketika orang tuanya mencari-cari dengan gelisah tentang keberadaan dan kondisi anaknya, seorang guru yang sedang terbaring di tempat tidur rumah sakit berkata kepada orang tua bocah itu,"Pak... bu,,,anak bapak selamat. Mungkin karena keajaiban sedekah ya pak!?,,tadi saya melihat anak bapak memberikan uang lima ribuan kepada pengemis kecil di tempat wisata. Bahkan saya sempat menegur , jangan banyak-banyak ya sayang..., tetapi anak bapak menjawab, katanya kasihan ...."
Orang tua si bocah langsung mengucap syukur karena anaknya rupanya selamat, cuma luka kecil. Luka yang tidak seberapa itu menyadadarkan si ibu guru bahwa sedekah anak kecil yang diberikan dengan tulus telah menyelamatkan jiwanya.
Si Ibu guru telah disadarkan dengan perilaku muridnya yang selama ini belum pernah diajarkan olehnya Subhanalloh...............
Subhanalloh...............
Sedekah Dua Lembar Lima Ribuan
Sedekah Dua Lembar Lima Ribuan
Kisah ini menceritakan tentang sedekah dua lembar uang lima ribuan yang dilakukan oleh seseorang dengan tulus pada saat dia sendiri sedang dalam kondisi sangat membutuhkan uang itu. Kisah yang terjadi pada masa yang namanya krisis moneter, dan dia baru saja terkena dampak krisis itu. Masa setelah lengesernya Presiden Suharto. Dimana pada saat itu perekonomian baru saja terpuruk. Pengangguran dan PHK sedang begitu gencarnya, kejahatan sedang merajalela.
Tersebutlah sebuah keluarga dengan dua orang anak. Sang suami terpaksa berhenti dari pekerjaanya karena tempatnya bekerja (perusahaan sablon) bangkrut. Simpanannya sudah habis untuk keperluan sehari-hari. Bahkan sekarang untuk makan dan biaya sekolah anak-anaknya sang istri harus menghutang tetangganya.Kisah ini menceritakan tentang sedekah dua lembar uang lima ribuan yang dilakukan oleh seseorang dengan tulus pada saat dia sendiri sedang dalam kondisi sangat membutuhkan uang itu. Kisah yang terjadi pada masa yang namanya krisis moneter, dan dia baru saja terkena dampak krisis itu. Masa setelah lengesernya Presiden Suharto. Dimana pada saat itu perekonomian baru saja terpuruk. Pengangguran dan PHK sedang begitu gencarnya, kejahatan sedang merajalela.
Suatu hari lelaki itu pergi keluar rumah dengan niat mencari pekerjaan. Akan tetapi hingga tengah hari tidak menghasilkan apa yang diharapkan. Ia berhenti di sebuah masjid dan menunaikan sholat dhuhur. Setelah itu dia melanjutkan perjalanan.
Perutnya sudah sangat lapar. Dia bermaksud pergi ke warung. Tetapi niatnya digagalkan demi melihat seorang tua renta yang meminta-minta dihadapannya. Di dompetnya hanya ada dua lembar uang masing-masing lima ribuan. Satu lembar diberikannya kepada pengemis itu."Ini buat makan ya pak...." Dia memberikan satu lembar uang lima ribuannya. Uang yang rencananya untuk makan siang. Uangnya tinggal tersisa lima ribu rupiah.
Dia berpikir, sia uangnya masih cukup untuk membeli nasi. Niat yang tadi tertunda rupanya tertunda lagi karena tiba-tiba ada seorang tua renta yang mengendarai sepeda onthel (sepeda angin) terserempet mobil di depan matanya. Dia berusaha menolongnya karena mobil yang menyerempetnya melarikan diri. Sepedanya rusak. Dengan tulus dia membawa orang tersebut dan sepedanya ke bengkel terdekat. Lagi-lagi dia berada dalam posisi yang sangat sulit, satu sisi perut lapar dan perih tapi di sisi lain ada orang yang lebih membutuhkan. Dia harus membantu perbaikan sepeda orang tersebut karena kebetulan bapak tua tadi tidak mempunyai ongkos untuk memperbaikinya.
Dia pulang ke rumah dengan tanpa membawa hasil apapun, melainkan perut kosong dan perih, tetapi hal itu diterima dengan lapang dada. Dia masih berharap, Tuhan memberikan jalan baginya. Keadaan itu berjalan berbulan-bulan hingga barang-barang di rumah sudah habis terjual.
Malam itu dia tidak bisa tidur, Pikirannya menerawang kemana-mana. Satu persatu teman-temannya sewaktu SMA dulu terlintas dibenaknya. Tiba-tiba ingatanya tertahan pada teman karibnya dulu, dimanakah dia sekarang?, apakah hidunya sudah mapan?. Teman karibnya itu tergolong mampu, buktinya dia sempat melanjutkan kebangku kuliah dan dia sendiri tertahan karena keterbatasan keuangan oarang tuanya waktu itu.
Alloh SWT memang Maha Besar, tanpa disangka-sangka seorang sahabat karib yang sempat terlintas di lamunannya kemarin malam tiba-tiba bertamu kerumahnya. Belakangan diketahui teman karibnya itu sudah menjadi ketua sebuah partai di Jawa Tengah.
Berawal dari saling menceritakan pengalaman hidupnya itu maka diapun diminta temannya itu untuk membuat umbul-umbul dan bendera dalam jumlah ribuan lembar. Jumlah yang sangat besar dibandingkan sewaktu dia masih menjadi karyawan perusahaan sablon dulu tempat bekerja. "Ada apakah ini? "pikirnya. "Apakah Alloh SWT mendengar doa-doaku? dengan cek senilai 50 juta rupiah untuk modal yang diberikan teman karibnya itu, dia sendiri masih bingung cara memakainya, maklum baru sekali ini melihat yang namanya cek. Minimal kegalaunya tentang modal awal dari pesanan yang begitu banyak sudah ada jalan keluar.
Semenjak itulah dia mulai bekerja secara mandiri. Bahkan sekarang sudah memiliki gudang dan karyawan sampai 25 orang untuk menangani bagitu banyaknya order pesanan.
Ketika ada orang bertanya, apa yang menyebabkanmu menjadi sukses dalam dunia sablon? dengan sederhana dia menjawab," Menurut saya karena dua lembar uang lima ribuan, satu lembar untuk peminta-minta yang sedang lapar dan lembar yang kedua untuk seseorang yang perlu perbaikan sepeda. Saya mengatakan itu yaa karena kenyataanya seperti itu, pada waktu itu barang-barang di rumah sudah habis dijual untuk menyambung hidup, tapi keinginan bertemu dengan sahabat karib SMA dulu kok tahu-tahu dia sudah bertandang ke rumah. Tidak ada akibat tanpa sebab. Saya yakin dengan sedekah, apalagi sedekah pada saat kita sendiri lagi susah, bersedekah ketika miskin sangat bernilai di mata Alloh SWT, tetapi bersedekah pada saat lapang seperti sekarang ini jangan ditinggalkan.
Jawaban sederhana yang dapat membuat orang lain tertarik dengan kisah hidupnya. Subhanalloh.......
Sedekahnya Tukang Tambal Ban
Sedekahnya Tukang Tambal Ban
Seorang Tukang tambal ban. Lima tahun yang lalun seringkali terkena obrakan, sebab lapaknnya atau tempatnya berada di tepi jalan. Suatu ketika, di pagi hari, ada seorang temannya yang mampir ke tempatnya.
Ketika mereka asyik berbicara, tiba-tiba seorang pengemis berdiri meminta. Si Tukang tambal ban merasa terganggu dengan kehadiran pengemis tersebut. Dia menolaknya, dan pengemis itupun berlalu. Demikian berturut-turut hingga ada beberapa pengemis yang selalu ditolaknya.
Kawannya bertanya. "Disini banyak pengemis yang datang ya?."Seorang Tukang tambal ban. Lima tahun yang lalun seringkali terkena obrakan, sebab lapaknnya atau tempatnya berada di tepi jalan. Suatu ketika, di pagi hari, ada seorang temannya yang mampir ke tempatnya.
Ketika mereka asyik berbicara, tiba-tiba seorang pengemis berdiri meminta. Si Tukang tambal ban merasa terganggu dengan kehadiran pengemis tersebut. Dia menolaknya, dan pengemis itupun berlalu. Demikian berturut-turut hingga ada beberapa pengemis yang selalu ditolaknya.
"Wah, kalau dituruti, sehari bisa puluhan orang. Saya selalu menolak mereka. Buat apa mengajari orang malas." Kata si Tukang tambal itu.
Kawannya diam sejenak. Lalu berbicara, "Kalau boleh menyatakan, sebaiknya jika ada pengemis jangan ditolak. Meskipun seratus perak. berikanlah kepadanya!."
Si tukang tambal ban tersenyum kecut dan menanggapi dengan sikap dingin. "Pengemis sekarang bukanlah orang yang benar-benar miskin. Di daerahnya, mereka meiliki rumah besar, ternak banyak dan sawah luas. Mengemis dibuat sebagai mata pencaharian. Jika menuruti pengemis, bisa bangkrut aku. Sedangkan sejak pagi tak satupun kendaraan yang berhenti untuk mengisi angin ataupun minta ditambal."
Temannya berusaha menasehati dengan bijak,"Berpikir begitu boleh-boleh saja. Tetapi saya tetap yakin bersedekah itu lebih bermanfaat dan menguntungkan diri sendiri. Aku menggemarkan diri bersedekah sudah beberapa tahun lalu."
"Kamu berbicara begitu karena memang sudah pantas melakukan sedekah, sebab penghasilanmu besar, punya mobil dan rumah bagus. Sedangkan diriku!? hanyalah seorang tukang tambal ban.tidak lebih dan tidak kurang!"
"Aku dulu juga seperti dirimu...... Kau tahu kan? Kehidupanku compang camping. Sekarang makan, besok harus hutang ke tetangga. Tetapi aku tidak pernah berhenti bersedekah. Maaf, ini bukan pamer ataupun membanggakan diri, tetapi maksudku berbagi pengalaman denganmu. Setiap ke masjid, aku selalu memasukan uang meskipun hanya recehan. Setiap ada pengemis datang selalu kuberi jika memang masih ada uang, tetapi kalau lagi tidak ada ...air minum saja juga sudah sangat senang. Itu kulakukan secara istiqomah, Dan sungguh, aku mengalami sebuah kejadian luar biasa. Rejekiki sangat lancar, setiap ada rencana selalu berhasil, setiap transaksi selalu sukses, apa saja yang kulakukan selalu membawa berkah hingga kamu lihat sendiri seperti sekarang ini." kata temannya itu menambahkan.
Si tukang tambal ban tidak segera menjawab. Dia tampaknya sedang berpikir. Temannya lalu berkata lagi, "Memberi sedekah tidak harus kepada pengemis. kamu bisa mengulurkan tanganmu kepada sanak saudara atau siapa saja.asalkan ikhlas."
"Benar... dan sedekah yang lebih tinggi harganya ialah ketika dirimu dalam keadaan sempit. Jangan menunggu kaya baru bersedekah. Saat sekarang ini kamu harus memulainya." begitu temannya dengan sangat bijak dan mengena memberikan saran.
Si tukang tambal ban mulai bisa menangkap makna memberi, dari kata-kata temannya tadi terutama kondisi dulu yang menyatakan kalau dirinya juga berawal dari orang yang tidak punya karena tidak punya pekerjaan tetap. Maka dia pantas dipercaya karena keadaanya memang sudah mapan dibandingkan dengan dirinya.
Keesokan harinya si Tukang tambal ban mulai menyediakan uang recehan. Selama uang recehan masih ada, ia tidak pernah menolak pengemis yang datang. Kecuali jika sudah habis jatahnya baru ia menolaknya, bahkan setiap pergi ke masjid dia tidak pernah melupakan sedekah ke kotak infaq.
Semenjak itu rejekinya lancar. Setiap hari sejak pagi hingga petang sambung menyambung motor yang berhenti minta ditambalkan ataupun sekedar mengisi angin. Bahkan dua keponakannya yang menganggur diajaknya membantu pekerjaan itu.
Sekarang si Tukang tambal ban telah memiliki tabungan. Dari tabungannya dia mampu menyewa tempat dan membangunnya meskipun tidak permanen. Sehingga dia kini bisa bekerja dengan tenang karena tidak harus dikejar-kejar polisi pamong praja.
Seiring waktu, si Tukang tambal ban tidak hanya melayani jasa menambal atau mengisi angin. tetapi berkembang menjadi sebuah usaha ban kanisir. Bahkan dia mempunyai puluhan pelanggan perusahaan jasa angkutan. Kalau dulu dia menerima uang recehan dari pelanggannya. Sekarang dia menerima cek dari perusahaan sebagai pembayaran ban kanisir. Anak buahnya semakin bertambah.
Keadaan hidup si tukang tambal ban telah mapan. Dia bisa membeli rumah dan mobil. Setiap tahun zakat malnya dibagikan di kampung halamannya untuk orang-orang miskin dan yatim piatu. Bahkan dia telah berangkat haji bersama istrinya,
Si Tukang tambal ban berhasil membuka tabir misteri keajaiban sedekah. Sekarang dia benar-benar percaya bahwa sedekah itu sangat memberikan manfaat yang luar biasa seperti saran temannya dulu yang diawalnya dia tanggapi dengan sikap dingin. Subhanalloh..............
Sedekah Terbaik Pedagang Warteg
Sedekah Terbaik Pedagang Warteg
Pasangan muda penjual nasi pinngir jalan, yang lebih dikenal dengan Warteg (Warung Tegal). Ditangan mereka hanya ada uang 1 juta rupiah. Uang itu seharusnya dipakai untuk membayar sewa kontrakan rumah mereka. Namun Si suami begitu semangat ingin menyedekahkan uang itu.
"Kita sedekahkan saja uang kontrakan itu Bu". Kata Si suami "Kita bakalan dibalas Alloh minimal 10 kali lipat" Begitu Si suami melanjutkan."
"Tapi ini tinggal uang buat kita bayar kontrakan lho Pak" Sahut istrinya.
Istrinya deg-degan juga, dengan melepas uang 1 juta rupiah itu, mana tahu nanti malahan apes. Kalau sampai tidak balik lagi uang 1 juta itu, mereka pasti akan diusir si empunya kontrakan. "Mau tidur dimana nanti?" Begitu kegelisahan Si istri terhadap keberadaan uang 1 juta rupiah yang telah diniatkan Si suami.
Tetapi Si suami tetap bersikukuh untuk menyedekahkan uang 1 juta itu. Singkat cerita uang 1 juta itu kemudian mereka sedekahkan.
"Mudah-mudahan Alloh SWT akan mengganti uang kontrakan ini dengan yang lebih baik. Apabila memang uang ini akan berarti bagi yang lebih membutuhkan. Mungkin bulan depan kita sudah pindah ke rumah gedong itu" Tunjuk si suami kearah rumah gedung yang memang ada tulisannya "Dijual, hubungi no Hp 0811xxxxxxx" dengan penuh optimis
Dari sinilah kini suami istri itu setiap hari menunggu perubahan yang akan terjadi. Satu hari, dua hari belum ada perubahan mendasar terhadap kehidupan rumah tangganya.Seminggu, dua minggu dan masuk minggu ke empat pasangan ini sudah mulai gelisah.
Begitulah tabiat dasar manusia, semuanya menginginkan hasil cepat dan sekali jadi. Hari ini menanam besok maunya langsung panen. Tapi bukanhah semuanya butuh proses? Dalam kondisi seperti ini pasangan tersebut mulai belajar apa artinya sabar.
Alloh SWT tidak pernah mengingkari janjinya, karena memang tidak mungkin dan tidak patut bagi sifat Alloh yang Maha Pengasih dan Penyayang, kita saja yang tidak pernah bersabar dengan apa artinya sabar.
Menjelang akhir bulan, datang utusan dari sebuah perusahaan yang sedang ditimpa masalah internal, utusan itu menemui pemilik warung tersebut menawarkan suatu kontrak untuk menyuplai nasi bungkus dalam jumlah besar. Tidak ada angin tidak ada hujan, semumur hidup belum pernah kepikiran akan mendapatkan orderan sebesar itu.
"Bapak sanggup nggak? kalau enggak sanggup, kami akan mencari orang lain. Ini tawaran besar. kalau bapak sanggup kami akan membuat kontrak."
"Memangnya, bapak pesan berapa bungkus?" tanya penjual nasi dengan penuh tanda anya. Dia bertanya seperti itu karena bisanya pesanan dari persusahaan yang ada di dekat warung itu cuma pesan beberapa ratus bungkus saja.
"15 ribu bungkus sehari tiga kali makan. Nasi sebanyak itu untuk pengungsi yang menjadi tanggungan kami. Bagaimana? Bapak sanggup?"
"Sanggup" Entah dari mana datangnya tenaga menganggukan kepala, tahu-tahu seperti ada yang menggerakan kepala untuk mengangguk begitu saja. Dari anggukan kepala itulah pemilik warteg itu mendapatkan keuntungan yang luar biasa. Hitungan kasar 15000 X 3000 X 3 = Rp 1,35 miliar.
Awal bulan berikutnya mereka sudah pindah ke rumah gedung yang dahulunya hanya di angan-angan, kini rumah gedung itu sudah atas nama penhjual nasi itu.
Subahanalloh...............
Pasangan muda penjual nasi pinngir jalan, yang lebih dikenal dengan Warteg (Warung Tegal). Ditangan mereka hanya ada uang 1 juta rupiah. Uang itu seharusnya dipakai untuk membayar sewa kontrakan rumah mereka. Namun Si suami begitu semangat ingin menyedekahkan uang itu.
"Kita sedekahkan saja uang kontrakan itu Bu". Kata Si suami "Kita bakalan dibalas Alloh minimal 10 kali lipat" Begitu Si suami melanjutkan."
"Tapi ini tinggal uang buat kita bayar kontrakan lho Pak" Sahut istrinya.
Istrinya deg-degan juga, dengan melepas uang 1 juta rupiah itu, mana tahu nanti malahan apes. Kalau sampai tidak balik lagi uang 1 juta itu, mereka pasti akan diusir si empunya kontrakan. "Mau tidur dimana nanti?" Begitu kegelisahan Si istri terhadap keberadaan uang 1 juta rupiah yang telah diniatkan Si suami.
Tetapi Si suami tetap bersikukuh untuk menyedekahkan uang 1 juta itu. Singkat cerita uang 1 juta itu kemudian mereka sedekahkan.
"Mudah-mudahan Alloh SWT akan mengganti uang kontrakan ini dengan yang lebih baik. Apabila memang uang ini akan berarti bagi yang lebih membutuhkan. Mungkin bulan depan kita sudah pindah ke rumah gedong itu" Tunjuk si suami kearah rumah gedung yang memang ada tulisannya "Dijual, hubungi no Hp 0811xxxxxxx" dengan penuh optimis
Dari sinilah kini suami istri itu setiap hari menunggu perubahan yang akan terjadi. Satu hari, dua hari belum ada perubahan mendasar terhadap kehidupan rumah tangganya.Seminggu, dua minggu dan masuk minggu ke empat pasangan ini sudah mulai gelisah.
Begitulah tabiat dasar manusia, semuanya menginginkan hasil cepat dan sekali jadi. Hari ini menanam besok maunya langsung panen. Tapi bukanhah semuanya butuh proses? Dalam kondisi seperti ini pasangan tersebut mulai belajar apa artinya sabar.
Alloh SWT tidak pernah mengingkari janjinya, karena memang tidak mungkin dan tidak patut bagi sifat Alloh yang Maha Pengasih dan Penyayang, kita saja yang tidak pernah bersabar dengan apa artinya sabar.
Menjelang akhir bulan, datang utusan dari sebuah perusahaan yang sedang ditimpa masalah internal, utusan itu menemui pemilik warung tersebut menawarkan suatu kontrak untuk menyuplai nasi bungkus dalam jumlah besar. Tidak ada angin tidak ada hujan, semumur hidup belum pernah kepikiran akan mendapatkan orderan sebesar itu.
"Bapak sanggup nggak? kalau enggak sanggup, kami akan mencari orang lain. Ini tawaran besar. kalau bapak sanggup kami akan membuat kontrak."
"Memangnya, bapak pesan berapa bungkus?" tanya penjual nasi dengan penuh tanda anya. Dia bertanya seperti itu karena bisanya pesanan dari persusahaan yang ada di dekat warung itu cuma pesan beberapa ratus bungkus saja.
"15 ribu bungkus sehari tiga kali makan. Nasi sebanyak itu untuk pengungsi yang menjadi tanggungan kami. Bagaimana? Bapak sanggup?"
"Sanggup" Entah dari mana datangnya tenaga menganggukan kepala, tahu-tahu seperti ada yang menggerakan kepala untuk mengangguk begitu saja. Dari anggukan kepala itulah pemilik warteg itu mendapatkan keuntungan yang luar biasa. Hitungan kasar 15000 X 3000 X 3 = Rp 1,35 miliar.
Awal bulan berikutnya mereka sudah pindah ke rumah gedung yang dahulunya hanya di angan-angan, kini rumah gedung itu sudah atas nama penhjual nasi itu.
Subahanalloh...............
Nanti Saya Akan Sedekah...Pak Kyai....
Nanti Saya Akan Sedekah...Pak Kyai....!!
Malam itu di sebuah pesantren yatim-piatu di Jawa Timur seorang Pengusaha datang bersilaturahmi ke Kyai pengasuh pesantren. Dia memang mempunyai yang ingin coba dibagi dengan Pak Kyai. Sejurus kemudian berlangsunglah pembicaraan antara keduanya.
"Pak Kyai, saya datang ke sini mau minta bantu doa agar hajat
saya dikabulkan oleh Allah SWT." ujar si Pengusaha.Malam itu di sebuah pesantren yatim-piatu di Jawa Timur seorang Pengusaha datang bersilaturahmi ke Kyai pengasuh pesantren. Dia memang mempunyai yang ingin coba dibagi dengan Pak Kyai. Sejurus kemudian berlangsunglah pembicaraan antara keduanya.
"Pak Kyai, saya datang ke sini mau minta bantu doa agar hajat
"Memangnya saudara sedang punya hajat apa?" tanya Pak Kyai ringan.
"Begini Pak Kyai ..., saya ini punya usaha di bidang migas. Saya sedang ikut tender di Riau. Doakan agar saya bisa menang tender...!" jelas si Pengusaha.
"Hmmmmm...." Pak Kyai hanya bergumam tanpa sedikit pun memberi tanggapan.
Entah apa gerangan, mungkin untuk meyakinkan Pak Kyai, tiba-tiba si Pengusaha menambahkan, "Tolong doakan saya dalam tender ini Pak Kyai, insya Allah seandainya saya menang tender, pasti saya akan bersedekah ke pesantren ini!"
Dahi Pak Kyai berkernyit mendengarnya. Raut muka beliau terlihat sepertinya agak tersinggung dengan pernyataan si Pengusaha.
Menanggapi pernyataan si Pengusaha, Pak Kyai yang asli Madura bertanya, "Sampeyan hapal surat Al-Fatihah...?!" Si Pengusaha menjawab bahwa ia hapal.
"Tolong bacakan surat Al-Fatihah itu! "pinta Pak Kyai.
"Memangnya ada apa Pak Kyai, kok tiba-tiba ingin mendengar saya baca Al-Fatihah?!" tanya si Pengusaha."
"Sudah baca saja... saya mau dengar!" tukas Pak Kyai.
Maka sang Pengusaha itu pun mulai membaca surat pertama Alquran.
"Bismillahirrahmanirrahim...Alhamdulillahi rabbil alamiin...Ar rahmaanir rahiim... Maliki yaumiddiin... Iyyaka na'budu wa iyyaka nasta'iin..."
"Sudah-sudah cukup..., berhenti sampai di situ!" pinta Pak Kyai.
Si Pengusaha pun menghentikan bacaan.
"Ayat yang terakhir sampeyan baca itu mengerti tidak maksudnya?!" tanya Pak Kyai.
"Iyyaka na'budu wa iyyaka nasta'iin..., Pak Kyai?" tanya si Pengusaha menegaskan.
"Ya, yang itu!" jawab Pak Kyai.
"Oh itu saya sudah tahu artinya... kepada-Mu ya Allah kami mengabdi... kepada-Mu ya Allah kami memohon pertolongan!" tandas si Pengusaha.
Pak kyai lalu berujar enteng, "Oh, rupanya masih sama Al-Fatihah sampeyan dengan saya punya!"
Si pengusaha memperlihatkan raut kebingungan di wajahnya. "Maksud Pak Kyai...?!" tanya si Pengusaha heran.
"Saya kira Al-Fatihah sampeyan sudah terbalik menjadi iyyaka nasta'iin wa iyyaka na'budu!" jawab Pak Kyai.
Si Pengusaha malah bertambah bingung mendengar penjelasan pak kyai, ia pun berkata, "Saya masih belum mengerti Pak Kyai!"
Pak Kyai tersenyum melihat kebingungan si Pengusaha, beliau pun menjelaskan, "Tadi sampeyan bilang kalau menang tender maka sampeyan akan sedekah ke pesantren ini. Menurut saya itu mah iyyaka nasta'iin wa iyyaka na'budu. Kalau Al-Fatihah sampeyan gak terbalik, pasti sampeyan sedekah dulu ke pesantren ini, insya Allah pasti menang tender!"
Deggg! Keras sekali smash sindiran menghujam jantung hati si Pengusaha.
Ba'da dzuhur esok harinya, hape pak kyai berdering. Rupanya si Pengusaha tadi malam.
"Mohon dicek Pak Kyai, saya barusan sudah transfer ke rekening pesantren," kata si Pengusaha, sambil pamit lalu menutup telepon.
Sejurus kemudian Pak Kyai pergi ke bank membawa buku tabungan.
Usai dicetak lalu dicek, matanya terbelalak melihat angka 2 dan deretan angka 0 yang amat panjang. Hingga Pak Kyai merasa sulit memastikan jumlah uang yang ditransfer.
Pak Kyai pun bertanya kepada teller bank, "Mbak, tolong bantu saya berapa dana yang ditransfer ke rekening saya ini?"
Sang teller menjawab, "Ini nilainya 200 juta, Pak Kyai!"
Pak Kyai pun begitu sumringah. Seumur-umur baru kali ini ada orang menyumbang sebanyak itu ke Pesantrennya,berulang kali ucapan hamdalah terdengar dari lisannya.
Malamnya lepas maghrib, Pak Kyai mengumpulkan seluruh ustadz dan santri di pesantren yatim itu.
Mereka membaca Alquran, dzikir & doa yang panjang untuk hajat yang ingin dicapai oleh si Pengusaha.
Arsy Allah SWT malam itu mungkin bergetar. Pintu-pintu langit mungkin terbuka, sebab doa yang dipanjatkan oleh Pak Kyai & para santri yatim begitu khusyuk....
Seminggu berselang si Pengusaha menelpon Pak Kyai.
"Pak kyai, saya ingin mengucapkan terima kasih atas doanya tempo hari. Alhamdulillah, baru saja saya mendapat kabar bahwa perusahaan saya menang tender dengan nilai proyek yang cukup besar!!!"
Mendengar itu, Pak Kyai turut bersyukur kepada Allah SWT. Ia lalu bertanya, "Berapa nilai tender yang didapat?!"
"Alhamdulillah, nilainya Rp 9,8 milyar!" jawab si Pengusaha.
Subhanallah, begitu cepat & besar balasan Allah yang diterima Pengusaha itu.
Meraih Rejeki Lewat Infaq
MERAIH REJEKI LEWAT INFAQ DAN SEDEKAH DENGAN IKHLAS DAN JUJUR
"Tidak akan pernah berkurang harta yang disedekahkan kecuali ia bertambah...bertambah...bertambah...” (HR. Al Tirmidzi)
"Siapa yang memberi pinjaman kepada Allah dengan pinjaman yang baik, maka Allah akan melipatgandakan balasannya dan baginya pahala yang mulia.” (QS. Al Hadiid 57:11)
"...dan (janganlah kamu takut kepada kemiskinan karena membelanjakan harta kepada Allah)...” (QS. Al Baqarah 2:245)"Tidak akan pernah berkurang harta yang disedekahkan kecuali ia bertambah...bertambah...bertambah...” (HR. Al Tirmidzi)
"Siapa yang memberi pinjaman kepada Allah dengan pinjaman yang baik, maka Allah akan melipatgandakan balasannya dan baginya pahala yang mulia.” (QS. Al Hadiid 57:11)
Kami tidak akan memperoleh kebajikan (yang sempurna) sehingga kamu menafkahkan sebagian harta yang kamu cintai...” (QS. Ali Imran 3:92)
"Ingatlah kamu ini orang-orang yang diajak untuk menafkahkan (hartamu) pada jalan Allah maka diantara kamu ada orang yang kikir, dan siapa yang kikir sesungguhnya dia hanyalah kikir terhadap dirinya sendiri. Dan Allah Yang Maha Kaya sedangkan kamulah orang-orang yang membutuhkan (Nya)...” (QS. Muhammad 38)
"Dan Allah senantiasa memberi pertolongan kepada hamba-Nya selama ia menolong saudaranya” (HR. Muslim)
Perbanyaklah SEDEKAH, karena di dalamnya terdapat KHASIAT :
1. Menyembuhkan berbagai macam penyakit
2. Melampangkan rezeki
3. Menjauhkan diri dari segala macam kesulitan dan masalah
4. Diselamatkan dari segala keburukan
5. Menenangkan hati dan jiwa
Anda Sedekah, Anda Berkah
Anda Sedekah, Anda Berkah (kisah nyata pengusaha sukses)
H. A Pramono, bos Ayam Bakar Mas Mono (ABMM) mengungkapkan salah satu kunci sukses usahanya. pemilik 20 outlet ABMM di Jakarta dan Bogor ini mengaku sudah biasa membuktikan janji Allah SWT melipatgandakan sedekah dengan 10 X lipat hingga 700 X lipat.
H. A Pramono, bos Ayam Bakar Mas Mono (ABMM) mengungkapkan salah satu kunci sukses usahanya. pemilik 20 outlet ABMM di Jakarta dan Bogor ini mengaku sudah biasa membuktikan janji Allah SWT melipatgandakan sedekah dengan 10 X lipat hingga 700 X lipat.
Bermula dari seorang office boy disebuah perusahaan swasta Jakarta, pria asal Madiun, Jawa Timur itu mencoba menaklukkan ibu kota. tak betah jadi orang suruhan, Mas Mono yang kini berusia 36 tahun kemudian keluar dan memilih jadi penjual gorengan dari sekolah ke sekolah sekitar Tebet Jaksel hasilnya sehari paling mentok Rp.20 ribu.
Terbakar semangat untuk mengubah nasib, enam bulan setelah menjadi tukang gorengan, Ia banting stir. Ia menggelar lapak di seberang Universitas Sahid Jaksel, dan mulai jualan ayam bakar.
Dengan penuh kesabaran dan keuletan, digelutinya profesi baru tersebut. dari 5 ekor perhari menjadi 20, 30 sampai 80 ekor. tiba-tiba lapaknya kena gusur untuk dijadiakan POM bensin.
Menyadari cobaan adalah bagian dari jalan sukses, Mas Mono kembali bangkit dan berjualan di tempat lain. ketika usaha mulai bangkit kembali, cobaan menghantam, usahanya nyaris bangkrut karena wabah flu burung yang melanda Indonesia. Namun Ia sadar bahwa setiap ikhtiar pasti ada ujiannya sebelum meraih kesuksesan. maka ia jalani terus usahanya sambil menigkatkan amal ibadah, misalnya setiap 10 % keuntungan dijadikan dana sosial. ABMM pun memberi korting 100 % untuk pelanggan yang berkunjung tepat di hari kelahirannya.
Menyimak uraian Ust.Yusuf Mansyur tentang sedekah, Mas Mono tercerahkan bahwa sedekah bukan sekedar zakat (sedekah wajib). BOS ABMM pun giat bersedekah, termasuk mendukung program PPPA Daarul Qur’an.
Hasilnya, seperti yang dia katakan,” Sedekah top tenan.” kini, selain mengelola 20 outlet ABMM yang berpusat di Tebet 57 Jakarta Selatan, Mas Mono juga mengembangkan bisnisnya ke usaha lain seperti catering dan warung “Bakso Moncrot”. salah satu klien cateringnya adalah sebuha perusahaan TV swasta nasional.
Peraih berbagai penghargaan di bidang kewirausahaan UKM (usaha kecil menengah) ini, sangat mendukung sedekah produktif yang digemakan PPPA Daruul Quran.
semoga kita bisa belajar dari Mas Mono. Maha benar Allah
Terbakar semangat untuk mengubah nasib, enam bulan setelah menjadi tukang gorengan, Ia banting stir. Ia menggelar lapak di seberang Universitas Sahid Jaksel, dan mulai jualan ayam bakar.
Dengan penuh kesabaran dan keuletan, digelutinya profesi baru tersebut. dari 5 ekor perhari menjadi 20, 30 sampai 80 ekor. tiba-tiba lapaknya kena gusur untuk dijadiakan POM bensin.
Menyadari cobaan adalah bagian dari jalan sukses, Mas Mono kembali bangkit dan berjualan di tempat lain. ketika usaha mulai bangkit kembali, cobaan menghantam, usahanya nyaris bangkrut karena wabah flu burung yang melanda Indonesia. Namun Ia sadar bahwa setiap ikhtiar pasti ada ujiannya sebelum meraih kesuksesan. maka ia jalani terus usahanya sambil menigkatkan amal ibadah, misalnya setiap 10 % keuntungan dijadikan dana sosial. ABMM pun memberi korting 100 % untuk pelanggan yang berkunjung tepat di hari kelahirannya.
Menyimak uraian Ust.Yusuf Mansyur tentang sedekah, Mas Mono tercerahkan bahwa sedekah bukan sekedar zakat (sedekah wajib). BOS ABMM pun giat bersedekah, termasuk mendukung program PPPA Daarul Qur’an.
Hasilnya, seperti yang dia katakan,” Sedekah top tenan.” kini, selain mengelola 20 outlet ABMM yang berpusat di Tebet 57 Jakarta Selatan, Mas Mono juga mengembangkan bisnisnya ke usaha lain seperti catering dan warung “Bakso Moncrot”. salah satu klien cateringnya adalah sebuha perusahaan TV swasta nasional.
Peraih berbagai penghargaan di bidang kewirausahaan UKM (usaha kecil menengah) ini, sangat mendukung sedekah produktif yang digemakan PPPA Daruul Quran.
semoga kita bisa belajar dari Mas Mono. Maha benar Allah
kisah Seorang Guru
Kisah seorang guru
berhubungan dengan sedekah, saya ingin membagi pengalaman "Nikmatnya Bersedekah" yang dialami Guru saya.
Kisah ini benar terjadi, orang yang mengalami peristiwa ini masih hidup sampai hari ini.
Pada suatu ketika, guru saya itu sedang terlilit masalah hutang. Sekedar mengingatkan, beliau memiliki hutang bukan karena kelalaian atapun urusan pribadi semata. Katakanlah, beliau terlibat masalah hutang karena demi kebaikan.
Singkat cerita, karena nominal yang sangat besar (200juta), guru saya itu agak kesulitan mencari uang untuk menggantinya. Pada suatu siang, sepulang beliau beraktivitas. Beliau didatangi oleh seorang pengemis tua renta.berhubungan dengan sedekah, saya ingin membagi pengalaman "Nikmatnya Bersedekah" yang dialami Guru saya.
Kisah ini benar terjadi, orang yang mengalami peristiwa ini masih hidup sampai hari ini.
Pada suatu ketika, guru saya itu sedang terlilit masalah hutang. Sekedar mengingatkan, beliau memiliki hutang bukan karena kelalaian atapun urusan pribadi semata. Katakanlah, beliau terlibat masalah hutang karena demi kebaikan.
Pengemis tua itu, datang dengan berucap salam dan guru saya pun menyahut sambil menghampirinya. Niat guru saya adalah memberinya sedekah dengan nominal yang seadanya. Namun dengan wajah memelas, pengemis tua itu berkata kepada guru saya, bahwa ia sangat lapar. Ia meminta kepada guru saya, untuk diberikan makan.
Padahal, kebetulan pada waktu itu guru saya baru saja pulang juga sangat lapar dan sudah siap menyantap makanan yang sudah ia siapkan untuk dirinya. Yang ironis adalah makanan yang ada cuma sekedarnya dan hanya sedikit alias hanya cukup untuk 1 orang.
Sejenak guru saya itu merasakan dilema. Padahal ia baru saja pulang dan merasa lapar. Bila ia memberika makan kepada pengemis tua itu, otomatis... tidak ada bagian untuknya. Karena pada saat itu, kondisinya sangat sulit bagi guru saya, untuk membelikan makanan. Karena merasa kasihan, akhirnya ia memberikan makanan miliknya kepada pengemis itu.
Setelah mempersilahkan ia masuk dan duduk di bangku teras depan, guru saya juga memberikan makan, minum juga sebuah mangkuk untuk mencuci tangan. Si pengemis dengan lahap menyantap makanan, lalu guru saya masuk ke dalam.
Beberapa menit guru saya di dalam rumah menunggu si pengemis, ia sempat mengintip melalui pintu. terlihat si pengemis, masih asik menyantap makanan. yang anehnya adalah, si pengemis makan dengan lahap, namun tidak selesai-selesai. Beberapa kali guru saya mengintip kedepan, ia masih asik duduk menyantap makanan.
Setelah beberapa menit guru saya menunggu di dalam, tiba-tiba ia merasakan keanehan. Keadaan mendadak sepi. kemudian memutuskan keluar untuk melihat pengemis tua itu. Tetapi pengemis tua itu sudah tidak ada disana. Yang terlihat hanya piring yang ditutup koran dan ditumpuk dengan mangkuk cucian tangan.
Guru saya sempat terdiam sejenak, sambil memikirkan kapan si pengemis tua itu pergi?. Ia pun bergegas mengambil piring bekas makan pengemis tua itu. Disinilah keajaiban terjadi, didalam piring itu ia menemukan beberapa "gepok" uang pecahan 100.000-an.
Guru saya sempat terpaku dan bingung. Ada apa dan kenapa? dalam benaknya. Siapa pengemis tua itu? Apakah uang ini untuknya? apakah ini cobaan? atau sebuah jawaban? apakah ia berhak atas uang ini?
Guru saya menghitung jumlah uang itu. Totalnya 70-Juta Rupiah dan ia sempat menyimpan uang itu beberapa waktu. Setelah bertukar pikiran dengan teman dan kerabatnya, semua berpendapat kejadian itu adalah pertolongan dari Allah SWT, yang mana ia dimudahkan akan masalah hutang yang membelitnya.
Allahualam, kejadian ini benar-benar terjadi. Semoga menjadi pelajaran dan dapat diambil hikmahnya bagi kita semua.
Wassalam
Kisah Sedekah Yang Salah Alamat
Kisah Sedekah Yang Salah Alamat
Suatu ketika, Rasulullah SAW, seperti yang kerap beliau lakukan, berbincang-bincang dengan para sahabat di serambi Masjid Nabawi, Madinah. Selepas berbagi sapa dengan mereka, beliau Shalallhu ‘Alaihi Wasallam berkata kepada mereka,
“Suatu saat ada seorang pria berkata kepada dirinya sendiri, ‘Malam ini aku akan bersedekah!’ Dan, benar, malam itu juga dia memberikan sedekah kepada seorang perempuan yang tak dikenalnya. Ternyata, perempuan itu seorang pezina. Sehingga, kejadian itu menjadi perbincangan khalayak ramai..
“Akhirnya, kabar tersebut sampai juga kepada pria itu. Mendengar kabar yang demikian, pria itu bergumam, ‘Ya Allah! Segala puji hanya bagi-Mu.Ternyata, sedekahku jatuh ke tangan seorang pezina. Karena itu, aku akan bersedekah lagi!’
“Maka, pria itu kemudian mencari seseorang yang menurutnya layak menerima sedekah. Ternyata, penerima sedekah itu, tanpa diketahuinya, adalah orang kaya. Sehingga, kejadian itu lagi-lagi menjadi perbincangan khalayak ramai, lalu sampai juga kepada pria yang bersedekah itu.
“Mendengar kabar yang demikian, pria itu pun bergumam,’Ya Allah! Segala puji hanya bagi-Mu. Ternyata, sedekahku itu jatuh ke tangan orang kaya. Karena itu, aku akan bersedekah lagi!’
Maka, dia kemudian, dengan cermat, mencari seseorang yang menurutnya layak menerima sedekah. Ternyata, penerima sedekah yang ketiga, tanpa diketahuinya, adalah seorang pencuri. Tak lama berselang, kejadian itu menjadi perbincangan khalayak ramai, dan kabar itu sampai kepada pria yang bersedekah itu.
Mendengar kabar demikian, pria itu pun mengeluh, ‘Ya Allah! Segala puji hanya bagi-Mu! Ya Allah, sedekahku ternyata jatuh ke tangan orang-orang yang tak kuduga: pezina, orang kaya, dan pencuri!’
“Pria itu kemudian didatangi (malaikat utusan Allah) yang berkata, “Sedekahmu telah diterima Allah. Bisa jadi pezina itu akan berhenti berzina karena menerima sedekah itu. Bisa jadi pula orang kaya itu mendapat pelajaran karena sedekah itu, lalu dia menyedekahkan sebagian rezeki yang dikaruniakan Allah kepadanya. Dan, bisa jadi pencuri itu berhenti mencuri selepas menerima sedekah itu.”
Sunday, March 27, 2011
Rahasia Sukses Seorang Milyader
RAHASIA SEDEKAH |
Kisah ini saya baca disebuah majalah motivasi yang mengulas rahasia sukses seorang milyarder. Majalah ini mewawancarai seorang pengusaha muslim dengan penghasilan hingga milyaran rupiah dalam 1 bulan. Setelah selesai membaca kisah sang pengusaha, tanpa pikir panjang saya langsung mengambil catatan agar bisa saya posting di blog ini. Siapa tahu berguna bagi pengunjung blog saya.
Rahasia sukses pertama seorang milyarder ini berhubungan dengan ibu. Dia sangat menghormati dan menyayangi ibunya. Menurut milyarder ini, ibu adalah sosok paling penting dalam rahasia suksesnya. Doanya sangat ampuh, bahkan doa 1000 ulama sekalipun akan kalah dengan doa seorang ibu.Rahasia sukses kedua seorang milyarder ini berhubungan dengan sedekah. Allah akan melipatgandakan apa yang telah disedekahkan oleh umatnya. Bahkan hingga berlipat 700 kali dari jumlah yang kita keluarkan jika untuk berjuang di jalan Allah. Bukan hanya dalam bentuk materi Allah memberi balasan, bisa juga dengan terhindar dari bahaya, kesehatan, keluarga yang baik, ilmu, dan kesempatan lain. Selain itu, rahasia sukses dia hingga menjadi seorang milyarder yaitu tidak menyepelekan pengemis. Dia selalu memberi sedekah pada pengemis karena doa pengemis atau orang yang sedang kesusahan akan langsung didengar Allah.
Rahasia sukses ketiga seorang milyarder ini berhubungan dengan sikap suka menolong sesama. Menurutnya, Allah sering memberi rejeki yang tak disangka dari perbuatan ini. Pengusaha sukses ini berusaha sebisa mungkin menolong semua orang yang mengalami kesusahan. Dia selalu menjadi dewa penolong pada setiap kesusahan orang, akibatnya saat dia dalam kesulitan, DIA DENGAN MUDAH BERTEMU MAHA PENOLONG DARI SEGALA MASALAH YANG DI HADAPI.
Itulah sepenggal cerita yang saya dapat beberapa waktu yang lalu. Semoga rahasia sukses seorang milyarder ini bisa menjadi spirit bagi kita. Ternyata berbakti pada orang tua terutama ibu, sedekah, dan suka menolong, bisa mengantarkan seseorang menjadi milyarder. Semoga bermanfaat. Sukses untuk anda…..
Sedekah 10 Ribu Dibalas 10 Juta
YUK SEDEKAH |
Kisah ini dialami oleh teman baik saya saat bulan Ramadhan kemarin. Sebuah kisah yang membuka mata hati saya, karena saya tahu prosesnya dari awal hingga balasan sedekah itu diterima. Kini kisah ini saya bagikan pada anda, semoga bermanfaat dan menambah semangat kita untuk selalu bersedekah walau dalam kesempitan atau dirundung masalah…..
Teman saya saat bulan Ramadhan kemarin baru satu bulan pindah dari pekerjaan lamanya. Dia memilih menjadi marketing properti di salah satu perusahaan pengembang perumahan. Hampir 2 bulan bekerja, teman saya belum bisa menjual satu pun rumah di perusahaan tersebut. Padahal tiap bulan dia mendapat gaji yang lumayan, hal inilah yang membuat dia tidak enak.Ditengah keputusasaan tersebut, dia ingat akan kekuatan sedekah. Akhirnya dia berniat menyedekahkan hartanya untuk mengatasi permasalahan hidupnya. Dia menyedekahkan uang Rp. 10.000,- untuk panti asuhan dengan harapan Allah mau melancarkan pekerjaannya.
Sungguh diluar dugaan, dalam kurun waktu 1 jam saja, Allah memberi kelancaran bagi pekerjaannya. Dia bisa menjual 4 rumah sekaligus hari itu. Dengan nilai komisi…. 10 juta..!! Silahkan dihitung berapa kali lipat Allah membalas sedekah dia. :)
Mengapa balasannya sangat besar? Karena uang 10 ribu waktu itu, sangat berarti bagi teman saya. Anda tahu berapa uang yang dia miliki saat menyedekahkan 10 ribu tersebut? Uang yang dimiliki di dompetnya tidak lebih dari 20 ribu. Dia hanya menyisakan uang bensin untuk pulang ke rumah.
aat kita punya keyakinan tinggi akan kekuatan sedekah, Allah akan benar-benar membuktikannya pada anda. Saat anda yakin Allah akan menolong lewat sedekah anda, Allah akan bener-benar menolong “SAAT ITU JUGA” seperti yang dialami teman saya.
Semoga kisah ini bermanfaat, sukses untuk anda…..
Keutamaan Sodaqah (Sedekah)
Keutamaan Sodaqah (Sedekah)
Oleh: Abu Zaid
Oleh: Abu Zaid
Keutamaan Sodaqah (Sedekah) |
Suatu saat ada seseorang sedang berjalan di sebuah padang yang luas tak berair, tiba-tiba dia mendengar suara dari awan (mendung), "Siramilah kebun si fulan!" maka awan itu menepi (menuju ke tempat yang ditunjukkan) lalu mengguyurkan airnya di tanah bebatuan hitam. Ternyata ada saluran air dari saluran-saluran itu yang telah penuh dengan air. Maka ia menelusuri (mengikuti) air itu. Ternyata ada seorang laki-laki yang berada di kebunnya sedang mengarahkan air dengan cangkulnya. Kemudian dia bertanya, Wahai hamba Allah, siapakah nama anda? Dia menjawab, "Fulan".
Sebuah nama yang didengar dari awan tadi. Kemudian orang itu balik bertanya, "Mengapa anda menenyakan namaku?" Dia menjawab, "Saya mendengar suara dari awan yang ini adalah airnya, mengatakan 'Siramilah kebun si fulan!' yaitu nama anda. Maka apakah yang telah andakerjakan dalam kebun ini?". Dia menjawab, Karena anda telah mengatakan hal ini maka akan saya ceritakanbahwa saya memperhitungkan (membagi) apa yang dihasilkan oleh kebun ini; sepertiganya saya sedekahkan; sepertiganya lagi saya makan bersama keluarga dan sepertiganya lagi saya kembalikan lagi ke kebun (ditanam kembali). (Hadits Riwayat Muslim, dari Abu Hurairah).
Sebuah nama yang didengar dari awan tadi. Kemudian orang itu balik bertanya, "Mengapa anda menenyakan namaku?" Dia menjawab, "Saya mendengar suara dari awan yang ini adalah airnya, mengatakan 'Siramilah kebun si fulan!' yaitu nama anda. Maka apakah yang telah andakerjakan dalam kebun ini?". Dia menjawab, Karena anda telah mengatakan hal ini maka akan saya ceritakanbahwa saya memperhitungkan (membagi) apa yang dihasilkan oleh kebun ini; sepertiganya saya sedekahkan; sepertiganya lagi saya makan bersama keluarga dan sepertiganya lagi saya kembalikan lagi ke kebun (ditanam kembali). (Hadits Riwayat Muslim, dari Abu Hurairah).
Hadits di atas adalah salah satu contoh kisah nyata dari salah satu keutamaan bersodaqah (bersedekah), yaitu Allah (S.W.T.) tidak akan mengurangi rezeki yang kita sedekahkan, dan bahkan Allah (S.W.T.) akan mengganti dan melipat gandakannya.
Sedekah tidak mengurangi Rezeki
Allah (S.W.T.) berfirman dalam surat Saba bahwa Allah (S.W.T.) akan mengganti sedekah yang kita keluarkan:
"Katakanlah: 'Sesungguhnya Tuhanku melapangkan rezki bagi siapa yang dikehendaki-Nya di antara hamba-hamba-Nya dan menyempitkan bagi (siapa yang dikehendaki-Nya)'. Dan barang apa saja yang kamu nafkahkan, maka Allah akan menggantinya dan Dialah Pemberi rezki yang sebaik-baiknya." (Q.S. Saba 34:39)
Secara logika, mungkin kita akan berfikir bahwa harta yang kita keluarkan untuk sedekah berarti pengurangan harta yang ada di tangan kita. Tetapi pa kenyataannya Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda bahwa harta seseorang tidak akan berkurang karena disedekahkan:
"Ada tiga perkara yang saya bersumpah atasnya dan saya memberitahukan kepadamu semua akan suatu Hadits, maka peliharalah itu: Tidaklah harta seseorang itu akan menjadi berkurang sebab disedekahkan, tidaklah seseorang hamba dianiaya dengan suatu penganiayaan dan ia bersabar dalam menderitanya, melainkan Allah menambahkan kemuliaan padanya, juga tidaklah seseorang hamba itu membuka pintu permintaan, melainkan Allah membuka untuknya pintu kemiskinan," (H.R. Tirmidzi, dari Abu Kabsyah, yaitu Umar bin Sa'ad al-Anmari r.a.)
Sedekah membuka pintu rezeki
Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda "Turunkanlah (datangkanlah) rezekimu (dari Allah) dengan mengeluarkan sedekah." (HR. Al-Baihaqi)
Dalam salah satu hadits Qudsi, Allah Tabaraka wata’ala berfirman: "Hai anak Adam, infaklah (nafkahkanlah hartamu), niscaya Aku memberikan nafkah kepadamu." (H.R. Muslim)
Dalam hadits lain yang dinarasikan oleh Abu Hurairah (r.a.), Nabi (S.A.W.) pernah bersabda: "Tidak ada hari yang disambut oleh para hamba melainkan di sana ada dua malaikat yang turun, sala satunya berkata: "Ya Allah, berikanlah ganti kepada orang-orang yang berinfaq. Sedangkan (malaikat) yang lainnya berkata: "Ya Allah berikanlah kehancuran kepada orang-orang yang menahan (hartanya)." (H.R. Bukhari - Muslim)
Ada satu kisah pada zaman Nabi (S.A.W.) yang mana seseorang yang banyak hutang berdiam di masjid di saat orang-orang bekerja. Ketika ditanya oleh Nabi (S.A.W.), orang tersebut menjawab bahwa ia sedang banyak hutang. Yang menarik adalah Nabi (S.A.W.) mengajarkan beliau sebuah doa, yang mana doa tersebut tidak menyebut sama sekali "Bukakanlah pintu rezeki" atau "Perbanyaklah rezeki saya sehingga bisa membayar hutang". Tetapi doa yang diajarkan oleh Nabi (S.A.W.) adalah meminta perlindungan dari rasa malas dan bakhil (pelit). Hadits-hadits di atas menjelaskan tentang doa ini, bahwa ke-tidak-pelitan seseorang untuk bersedekah membuka pintu rezeki orang tersebut.
Doa tersebut adalah: "Ya Allah! Aku berlindung kepada-Mu daripada kegundahan dan kesedihan, daripada kelemahan dan kemalasan, daripada sifat pengecut dan bakhil (pelit), daripada kesempitan hutang dan penindasan orang."
Sedekah melipat gandakan rezeki
Bukan saja sedekah membuka pintu rezeki seseorang, tetapi bahkan bersedekah juga melipat-gandakan rezeki yang ada pada kita.
Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda: "Barangsiapa bersedekah dengan sesuatu senilai satu buah kurma yang diperolehnya dari hasil kerja yang baik, bukan haram, dan Allah itu tidak akan menerima kecuali yang baik. Maka sesungguhnya Allah akan menerima sedekah orang itu dengan tangan kanannya, sebagai kiasan kekuasaanNya, kemudian memperkembangkan pahala sedekah tersebut untuk orang yang melakukannya, sebagaimana seseorang dari engkau semua memperkembangkan anak kudanya sehingga menjadi seperti gunung - yakni memenuhi lembah gunung karena banyaknya." (Muttafaq 'alaih, dari Abu Hurairah r.a.)
Janji Allah (S.W.T.) dalam Al-Qur'an bahwa Allah akan melipat-gandakan sedekah kita menjadi 700 kali lipat:
"Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir: seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui." (Q.S. Al-Baqarah 2:261)
Sedekah Menjaga Warisan
Rasulullah (S.A.W.) bersabda "Tidaklah seorang yang bersedekah dengan baik kecuali Allah memelihara kelangsungan warisannya." (H.R. Ahmad)
Di dalam Surat Al-Kahfi ada kisah tentang perjalanan Nabi Musa (A.S.) dengan Khidir. Di dalam kisah tersebut Khidir memperbaiki diding rumah dari dua anak yatim, dan menjelaskan bahwa di bawah dinding tersebut ada harta warisan dari orang tua mereka yang soleh. Khidir memperbaiki dinding tersebut agar harta warisan tersebut tetap pada tempatnya sampai sang anak menjadi dewasa. Demikianlah salah satu contoh bagaimana Allah (S.W.T.) melindungi warisan seseorang.
Sedekah adalah Naungan kita di hari kiamat
Rasulullah (S.A.W.) bersabda "Naungan bagi seorang mukmin pada hari kiamat adalah sedekahnya." (HR. Ahmad)
Dalam hadist lain, Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda tentang tujuh orang yang diberi naungan oleh Allah (S.W.T.) pada hari yang mana tidak ada naungan kecuali naungan dari-Nya. Salah satu orang yang diberi naungan pada hari itu adalah orang yang bersedekah dengan tangan kanan, tetapi tangan kirinya tidak mengetahuinya.
Sedekah Menjauhkan diri kita dari api neraka
Rasulullah (S.A.W.) bersabda: "Jauhkan
Allah (S.W.T.) juga berfirman bahwa salah satu ciri dari orang yang bertaqwa yang akan masuk surga adalah orang yang bersedekah diwaktu lapang maupun sempit.
"Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertaqwa, (yaitu) orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik diwaktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebajikan" (Q.S. Ali Imran 3:133-134).
Sedekah Mengurangi kesakitan kita di sakaratul maut
Dalam buku Fiqh-Us-Sunnah karangan Sayyid Sabiq, disebutkan Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda: "Sedekah meredakan kemarahan Allah dan menangkal (mengurangi) kepedihan saat maut (Sakratulmaut)."
Rasulullah (S.A.W.) juga pernah bersabda, "Sedekah dari seorang Muslim menigkatkan (hartanya) dimasa kehidupannya. Dan juga meringankan kepedihan saat maut (Sakratulmaut), dan melauinya (sedekah) Allah menghilangkan perasaan sombong dan egois. (Fiqh-us-Sunnah vol. 3, hal 97)
Sedekah Mengobati orang sakit
Rasulullah (S.A.W.) bersabda, "Bentengilah hartamu dengan zakat, obati orang-orang sakit (dari kalanganmu) dengan bersedekah dan persiapkan doa untuk menghadapi datangnya bencana." (H.R. Ath-Thabrani)
Sedekah untuk janda dan orang miskin diibaratkan seperti orang yang berpuasa terus menerus
Rasulullah (S.A.W.) bersabda, "Orang yang mengusahakan bantuan (pertolongan) bagi janda dan orang miskin ibarat berjihad di jalan Allah dan ibarat orang shalat malam. Ia tidak merasa lelah dan ia juga ibarat orang berpuasa yang tidak pernah berbuka." (H.R. Bukhari)
Quality adalah lebih baik dari Quantity
Bersedekah satu dolar bisa jadi lebih baik dari pada bersedekah seratus-ribu dollar. Jika seseorang hanya memiliki dua dollar kemudian disedekahkannya satu dollar maka sedekah tersebut adalah lebih baik dari pada sedekah dari seseorang Billioner tetapi hanya mensedekahkan seratus ribu dollar.
Rasulullah (S.A.W.) pernah bersabda, "Satu dirham memacu dan mendahului seratus ribu dirham". Para sahabat bertanya, "Bagaimana itu?" Nabi (S.A.W.) menjawab, "Seorang memiliki (hanya) dua dirham. Dia mengambil satu dirham dan bersedekah dengannya, dan seorang lagi memiliki harta-benda yang banyak, dia mengambil seratus ribu dirham untuk disedekahkannya. (HR. An-Nasaa'i)
Di bulan Ramadhan yang mulia ini marilah kita perbanyak sedekah kita, berapapun jumlahnya. Jangan sampai kita menunggu kaya raya atau hidup berlebih untuk bersedekah karena hal tersebut adalah bisikan syetan belaka. Terlebih lagi, jangan sampai kita menunggu sampai ruh kita berada di tenggorakan, karena pada saat itu harta kita sudah dipastikan bukan milik kita lagi tetapi sudah menjadi milik ahli waris.
Seorang sahabat bertanya kepada Rasulullah (S.A.W.), "Sedekah yang bagaimana yang paling besar pahalanya?" Nabi (S.A.W.) menjawab, "Saat kamu bersedekah hendaklah kamu sehat dan dalam kondisi pelit (mengekang) dan saat kamu takut melarat tetapi mengharap kaya. Jangan ditunda sehingga ruhmu di tenggorokan baru kamu berkata untuk Fulan sekian dan untuk Fulan sekian." (HR. Bukhari)
Saturday, March 26, 2011
siapa yang paling jelek??
Auzubillahiminasy syaithonirrojiim
bismillahirahmanirahim
Ada suatu kisah seorang santri yg menuntut ilmu pada seorang Kyai. Bertahun-tahun telah ia lewati hingga sampai pada suatu ujian terakhir. Ia menghadap Kyai untuk ujian tersebut. “Hai Fulan, kau telah menempuh semua tahapan belajar dan tinggal satu ujian, kalau kamu bisa menjawab berarti kamu lulus “, kata Kyai. “Baik pak Kyai, apa pertanyaannya ?” “Kamu cari orang atau mahkluk yang lebih jelek dari kamu, kamu aku beri waktu tiga hari “. Akhirnya santri tersebut meninggalkan pondok untuk melaksanakan tugas dan mencari jawaban atas pertanyaan Kyai-nya.
Hari pertama, sang santri bertemu dengan si Polan pemabuk berat yg dapat di katakan hampir tiap hari mabuk-mabukan. Santri berkata dalam hati, ” Inilah orang yang lebih jelek dari saya. Aku telah beribadah puluhan tahun sedang dia mabuk-mabukan terus “. Tetapi sesampai ia di rumah, timbul pikirannya. “Belum tentu, sekarang Polan mabuk-mabukan siapa tahu pada akhir hayatnya Alloh memberi Hidayah (petunjuk) dan dia Khusnul Khotimah dan aku sekarang baik banyak ibadah tetapi pada akhir hayat di kehendaki Suul Khotimah,bagaimana ? Dia belum tentu lebih jelek dari saya.
Hari kedua, santri jalan keluar rumah dan ketemu dengan seekor anjing yg menjijikan rupanya, sudah bulunya kusut, kudisan dsb. Santri bergumam, ” Ketemu sekarang yg lebih jelek dari aku. Anjing ini sudah haram dimakan, kudisan, jelek lagi ” . Santri gembira karena telah dapat jawaban atas pertanyaan gurunya. Waktu akan tidur sehabis ‘Isya, dia merenung, “Anjing itu kalau mati, habis perkara dia. Dia tidak dimintai tanggung jawab atas perbuatannya oleh Alloh, sedangkan aku akan dimintai pertanggung jawaban yg sangat berat yg kalau aku berbuat banyak dosa akan masuk neraka aku. “Aku tidak lebih baik dari anjing itu.
Hari ketiga akhirnya santri menghadap Kyai. Kyai bertanya, “Sudah dapat jawabannya muridku ?” “Sudah guru”, santri menjawab. ” Ternyata orang yang paling jelek adalah saya guru”. Sang Kyai tersenyum, “Kamu aku nyatakan lulus”.
Pelajaran yg dapat kita petik adalah: Selama kita masih sama-sama hidup kita tidak boleh sombong/merasa lebih baik dari orang/mahkluk lain. Yang berhak sombong adalah Alloh SWT. Karena kita tidak tahu bagaimana akhir hidup kita nanti. Dengan demikian maka kita akan belajar berprasangka baik kepada orang/mahkluk lain yg sama-sama ciptaan Alloh.
semoga bermanfaat....
memori 9 mei 2010
bismillahirahmanirahim
Ada suatu kisah seorang santri yg menuntut ilmu pada seorang Kyai. Bertahun-tahun telah ia lewati hingga sampai pada suatu ujian terakhir. Ia menghadap Kyai untuk ujian tersebut. “Hai Fulan, kau telah menempuh semua tahapan belajar dan tinggal satu ujian, kalau kamu bisa menjawab berarti kamu lulus “, kata Kyai. “Baik pak Kyai, apa pertanyaannya ?” “Kamu cari orang atau mahkluk yang lebih jelek dari kamu, kamu aku beri waktu tiga hari “. Akhirnya santri tersebut meninggalkan pondok untuk melaksanakan tugas dan mencari jawaban atas pertanyaan Kyai-nya.
Hari pertama, sang santri bertemu dengan si Polan pemabuk berat yg dapat di katakan hampir tiap hari mabuk-mabukan. Santri berkata dalam hati, ” Inilah orang yang lebih jelek dari saya. Aku telah beribadah puluhan tahun sedang dia mabuk-mabukan terus “. Tetapi sesampai ia di rumah, timbul pikirannya. “Belum tentu, sekarang Polan mabuk-mabukan siapa tahu pada akhir hayatnya Alloh memberi Hidayah (petunjuk) dan dia Khusnul Khotimah dan aku sekarang baik banyak ibadah tetapi pada akhir hayat di kehendaki Suul Khotimah,bagaimana ? Dia belum tentu lebih jelek dari saya.
Hari kedua, santri jalan keluar rumah dan ketemu dengan seekor anjing yg menjijikan rupanya, sudah bulunya kusut, kudisan dsb. Santri bergumam, ” Ketemu sekarang yg lebih jelek dari aku. Anjing ini sudah haram dimakan, kudisan, jelek lagi ” . Santri gembira karena telah dapat jawaban atas pertanyaan gurunya. Waktu akan tidur sehabis ‘Isya, dia merenung, “Anjing itu kalau mati, habis perkara dia. Dia tidak dimintai tanggung jawab atas perbuatannya oleh Alloh, sedangkan aku akan dimintai pertanggung jawaban yg sangat berat yg kalau aku berbuat banyak dosa akan masuk neraka aku. “Aku tidak lebih baik dari anjing itu.
Hari ketiga akhirnya santri menghadap Kyai. Kyai bertanya, “Sudah dapat jawabannya muridku ?” “Sudah guru”, santri menjawab. ” Ternyata orang yang paling jelek adalah saya guru”. Sang Kyai tersenyum, “Kamu aku nyatakan lulus”.
Pelajaran yg dapat kita petik adalah: Selama kita masih sama-sama hidup kita tidak boleh sombong/merasa lebih baik dari orang/mahkluk lain. Yang berhak sombong adalah Alloh SWT. Karena kita tidak tahu bagaimana akhir hidup kita nanti. Dengan demikian maka kita akan belajar berprasangka baik kepada orang/mahkluk lain yg sama-sama ciptaan Alloh.
semoga bermanfaat....
memori 9 mei 2010
Apa pantas berharap surga
Sholat dhuha cuma dua rakaat, qiyamullail (tahajjud) juga hanya dua rakaat, itu pun sambil terkantuk-kantuk. Sholat lima waktu? Sudahlah jarang di masjid, milih ayatnya yang pendek- pendek saja agar lekas selesai. Tanpa doa, dan segala macam puji untuk Allah, terlipatlah sajadah yang belum lama tergelar itu.
Lupa pula dengan sholat rawatib sebelum maupun sesudah shalat wajib. Satu lagi, semua di atas itu belum termasuk catatan, "Kalau tidak terlambat" atau "Asal nggak bangun kesiangan." Dengan sholat model begini, apa pantas mengaku ahli ibadah?
Padahal Rasulullah dan para sahabat senantiasa mengisi malam-malamnya dengan derai tangis memohon ampunan kepada Allah. Tak jarang kaki-kaki mereka bengkak oleh karena terlalu lama berdiri dalam khusyuknya. Kalimat-kalimat pujian dan pinta tersusun indah seraya berharap Allah Yang Maha Mendengar mau mendengarkan keluh mereka. Ketika adzan berkumandang, segera para sahabat meninggalkan semua aktivitas menuju sumber panggilan, kemudian waktu demi waktu mereka habiskan untuk bersimpuh di atas sajadah-sajadah penuh tetesan air mata.
Baca Qur'an sesempatnya, itu pun tanpa memahami arti dan maknanya, apalagi meresapi hikmah yang terkandung di dalamnya. Ayat-ayat yang mengalir dari lidah ini tak sedikit pun membuat dada ini bergetar, padahal tanda-tandaorang beriman itu adalah ketika dibacakan ayat-ayat Allah maka tergetarlah hatinya. Hanya satu dua lembar ayat yangsempat dibaca sehari, itu pun tidak rutin. Kadang lupa, sedang sibuk, kadang malas. Yang begini ngaku beriman?
Tidak sedikit dari sahabat Rasulullah yang menahan nafas mereka untuk meredam getar yang menderu saat membaca ayat-ayat Allah. Sesekali mereka terhenti, tak melanjutkan bacaannya ketika mencoba menggali makna terdalam dari sebaris kalimat Allah yang baru saja dibacanya.
Tak jarang mereka hiasi mushaf di tangan mereka dengan tetes air mata. Setiap tetes yang akan menjadi saksi di hadapan Allah bahwa mereka jatuh karena lidah-lidah indah yang melafazkan ayat-ayat Allah dengan pemahaman dan pengamalan tertinggi.
Bersedekah jarang, begitu juga infak. Kalau pun ada, dipilih mata uang terkecil yang ada di dompet. Syukur-syukur kalau ada receh. Berbuat baik terhadap sesama juga jarang, paling-paling kalau sedang ada kegiatan bakti sosial, yah hitung-hitung ikut meramaikan. Sudah lah jarang beramal, amal yang paling mudah pun masih pelit, senyum. Apa sih susahnya senyum? Kalau sudah seperti ini, apa pantas berharap Kebaikan dan Kasih Allah?
Rasulullah adalah manusia yang paling dirindui, senyum indahnya, tutur lembutnya, belai kasih dan perhatiannya, juga pembelaannya bukan semata milik Khadijah, Aisyah, dan isteri-isteri beliau yang lain. Juga bukan semata teruntuk Fatimah dan anak-anak Rasulullah lainnya. Ia senantiasa penuh kasih dan tulus terhadap semua yang dijumpainya, bahkan kepada musuhnya sekali pun. Ia juga mengajarkan para sahabat untuk berlomba beramal shaleh, berbuat kebaikan sebanyak-banyaknya dan sebaik-baiknya.
Setiap hari ribut dengan tetangga. Kalau bukan sebelah kanan, ya tetangga sebelah kiri. Seringkali masalahnya cuma soal sepele dan remeh temeh, tapi permusuhan bisa berlangsung berhari-hari, kalau perlu ditambah sumpah tujuh turunan. Waktu demi waktu dihabiskan untuk menggunjingkan aib dan kejelekan saudara sendiri.
Detik demi detik dada ini terus jengkel setiap kali melihat keberhasilan orang dan berharap orang lain celaka atau mendapatkan bencana. Sudah sedemikian pekatkah hati yang tertanam dalam dada ini? Adakah pantas hati yang seperti ini bertemu dengan Allah dan Rasulullah kelak?
Wajah Indah Allah dijanjikan akan diperlihatkan hanya kepada orang-orang beriman yang masuk ke dalam surga Allah kelak. Tentu saja mereka yang berkesempatan hanyalah para pemilik wajah indah pula. Tak inginkah kita menjadi bagian kelompok yang dicintai Allah itu? Lalu kenapa masih terus bermuka masam terhadap saudara sendiri?
Dengan adik tidak akur, kepada kakak tidak hormat. Terhadap orang tua kurang ajar, sering membantah, sering membuat kesal hati mereka, apalah lagi mendoakan mereka, mungkin tidak pernah. Padahal mereka tak butuh apa pun selain sikap ramah penuh kasih dari anak-anak yang telah mereka besarkan dengan segenap cinta. Cinta yang berhias peluh, air mata, juga darah. Orang-orang seperti kita ini, apa pantas berharap surga Allah?
Dari ridha orang tua lah, ridha Allah diraih. Kaki mulia ibu lah yang disebut-sebut tempat kita merengkuh surga. Bukankah Rasulullah yang sejak kecil tak beribu memerintahkan untuk berbakti kepada ibu, bahkan tiga kali beliau menyebut nama ibu sebelum kemudian nama Ayah?
Bukankah seharusnya kita lebih bersyukur saat masih bisa mendapati tangan lembut untuk dikecup, kaki mulia tempat bersimpuh, dan wajah teduh yang teramat hangat dan menyejukkan?
Karena begitu banyak orang-orang yang tak lagi mendapatkan kesempatan itu. Ataukah harus menunggu Allah memanggil orang-orang terkasih itu hingga kita baru merasa benar-benar membutuhkan kehadiran mereka? Jangan tunggu penyesalan…
Astaghfirullaah...
muhasabah 5 mei 2010
Lupa pula dengan sholat rawatib sebelum maupun sesudah shalat wajib. Satu lagi, semua di atas itu belum termasuk catatan, "Kalau tidak terlambat" atau "Asal nggak bangun kesiangan." Dengan sholat model begini, apa pantas mengaku ahli ibadah?
Padahal Rasulullah dan para sahabat senantiasa mengisi malam-malamnya dengan derai tangis memohon ampunan kepada Allah. Tak jarang kaki-kaki mereka bengkak oleh karena terlalu lama berdiri dalam khusyuknya. Kalimat-kalimat pujian dan pinta tersusun indah seraya berharap Allah Yang Maha Mendengar mau mendengarkan keluh mereka. Ketika adzan berkumandang, segera para sahabat meninggalkan semua aktivitas menuju sumber panggilan, kemudian waktu demi waktu mereka habiskan untuk bersimpuh di atas sajadah-sajadah penuh tetesan air mata.
Baca Qur'an sesempatnya, itu pun tanpa memahami arti dan maknanya, apalagi meresapi hikmah yang terkandung di dalamnya. Ayat-ayat yang mengalir dari lidah ini tak sedikit pun membuat dada ini bergetar, padahal tanda-tandaorang beriman itu adalah ketika dibacakan ayat-ayat Allah maka tergetarlah hatinya. Hanya satu dua lembar ayat yangsempat dibaca sehari, itu pun tidak rutin. Kadang lupa, sedang sibuk, kadang malas. Yang begini ngaku beriman?
Tidak sedikit dari sahabat Rasulullah yang menahan nafas mereka untuk meredam getar yang menderu saat membaca ayat-ayat Allah. Sesekali mereka terhenti, tak melanjutkan bacaannya ketika mencoba menggali makna terdalam dari sebaris kalimat Allah yang baru saja dibacanya.
Tak jarang mereka hiasi mushaf di tangan mereka dengan tetes air mata. Setiap tetes yang akan menjadi saksi di hadapan Allah bahwa mereka jatuh karena lidah-lidah indah yang melafazkan ayat-ayat Allah dengan pemahaman dan pengamalan tertinggi.
Bersedekah jarang, begitu juga infak. Kalau pun ada, dipilih mata uang terkecil yang ada di dompet. Syukur-syukur kalau ada receh. Berbuat baik terhadap sesama juga jarang, paling-paling kalau sedang ada kegiatan bakti sosial, yah hitung-hitung ikut meramaikan. Sudah lah jarang beramal, amal yang paling mudah pun masih pelit, senyum. Apa sih susahnya senyum? Kalau sudah seperti ini, apa pantas berharap Kebaikan dan Kasih Allah?
Rasulullah adalah manusia yang paling dirindui, senyum indahnya, tutur lembutnya, belai kasih dan perhatiannya, juga pembelaannya bukan semata milik Khadijah, Aisyah, dan isteri-isteri beliau yang lain. Juga bukan semata teruntuk Fatimah dan anak-anak Rasulullah lainnya. Ia senantiasa penuh kasih dan tulus terhadap semua yang dijumpainya, bahkan kepada musuhnya sekali pun. Ia juga mengajarkan para sahabat untuk berlomba beramal shaleh, berbuat kebaikan sebanyak-banyaknya dan sebaik-baiknya.
Setiap hari ribut dengan tetangga. Kalau bukan sebelah kanan, ya tetangga sebelah kiri. Seringkali masalahnya cuma soal sepele dan remeh temeh, tapi permusuhan bisa berlangsung berhari-hari, kalau perlu ditambah sumpah tujuh turunan. Waktu demi waktu dihabiskan untuk menggunjingkan aib dan kejelekan saudara sendiri.
Detik demi detik dada ini terus jengkel setiap kali melihat keberhasilan orang dan berharap orang lain celaka atau mendapatkan bencana. Sudah sedemikian pekatkah hati yang tertanam dalam dada ini? Adakah pantas hati yang seperti ini bertemu dengan Allah dan Rasulullah kelak?
Wajah Indah Allah dijanjikan akan diperlihatkan hanya kepada orang-orang beriman yang masuk ke dalam surga Allah kelak. Tentu saja mereka yang berkesempatan hanyalah para pemilik wajah indah pula. Tak inginkah kita menjadi bagian kelompok yang dicintai Allah itu? Lalu kenapa masih terus bermuka masam terhadap saudara sendiri?
Dengan adik tidak akur, kepada kakak tidak hormat. Terhadap orang tua kurang ajar, sering membantah, sering membuat kesal hati mereka, apalah lagi mendoakan mereka, mungkin tidak pernah. Padahal mereka tak butuh apa pun selain sikap ramah penuh kasih dari anak-anak yang telah mereka besarkan dengan segenap cinta. Cinta yang berhias peluh, air mata, juga darah. Orang-orang seperti kita ini, apa pantas berharap surga Allah?
Dari ridha orang tua lah, ridha Allah diraih. Kaki mulia ibu lah yang disebut-sebut tempat kita merengkuh surga. Bukankah Rasulullah yang sejak kecil tak beribu memerintahkan untuk berbakti kepada ibu, bahkan tiga kali beliau menyebut nama ibu sebelum kemudian nama Ayah?
Bukankah seharusnya kita lebih bersyukur saat masih bisa mendapati tangan lembut untuk dikecup, kaki mulia tempat bersimpuh, dan wajah teduh yang teramat hangat dan menyejukkan?
Karena begitu banyak orang-orang yang tak lagi mendapatkan kesempatan itu. Ataukah harus menunggu Allah memanggil orang-orang terkasih itu hingga kita baru merasa benar-benar membutuhkan kehadiran mereka? Jangan tunggu penyesalan…
Astaghfirullaah...
muhasabah 5 mei 2010
Subscribe to:
Posts (Atom)